POLITIK WARUNG KOPI: Dari Proposal Anies ke PDI-Perjuangan hingga Isi Tas

Oleh Fahri123Wednesday, 5th June 2024 | 13:30 WIB
POLITIK WARUNG KOPI: Dari Proposal Anies ke PDI-Perjuangan hingga Isi Tas
Kontestasi Pilgub DKI Jakarta jadi topik salah satu episode Politik Warung Kopi. Foto: Imam/Pinusi.com

PINUSI.COM, JAKARTA - Kontestasi Pilgub DKI Jakarta terus menghangat. Menjadi topik utama Politik Warung Kopi, program unggulan Pinusi.com.

"Anies jalan-jalan ke Proklamasi, kata Hasto [Sekjen PDI-P] sini yang manies-manies," kata Iwan Tarigan salah satu narasumber Politik Warung Kopi membuka dengan pantun.

Iwan merupakan pendukung Anies pada pertarungan Pilpres 2024 tadi. Ia adalah sosok di balik mencuatnya nama Anies di PDI-Perjuangan.

"Saya yang mengantarkan proposalnya ke PDI-Perjuangan," jelas Iwan. 

Iwan bukan satu-satunya narsum yang dihadirkan. Ada juga Emrus Sihombing. Ia pakar sekaligus dokter komunikasi politik.

Bincang politik kali ini dimoderatori oleh pakar komunikasi Indra Charismiadji dan host Tantri Moerdopo.

Emrus melihat ada tiga faktor penentu. Pertama elektabilitas, lalu popularitas dan terakhir isi tas.

Kata dia, dinamika politik Indonesia belum mengedepankan ideologis. Masih pragmatis.

"Seharusnya koalisi sudah dibangun 10 tahun ke belakang. Tapi nyatanya tidak," jelasnya. 

Tarigan menimpali. Bahwa praktiknya tak boleh seperti itu. Ada aturan harus minimal syarat 20 persen. Begitu juga dengan DPRD. 

Untuk memenuhi syarat presidential threshold itu suka atau tidak, partai yang tak berideologis sama nyatanya harus mebaur. Sepakat mendukung satu calon.

"Itu untuk memenuhi syarat 20 persen tadi," jelasnya.

Selengkapnya, nantikan tayangan di Politik Warung Kopi.

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta