Pasar Aset Kripto Menguat, Bitcoin Naik Lebih dari 3 Persen dalam 24 Jam

Oleh farizThursday, 25th April 2024 | 03:00 WIB
Pasar Aset Kripto Menguat, Bitcoin Naik Lebih dari 3 Persen dalam 24 Jam
Harga Bitcoin, Ethereum, Binance hingga Solana, XRP, dan Dogecoin menguat. Foto: iStock

PINUSI.COM - Dalam 24 jam terakhir, harga aset kripto meningkat.

Bitcoin, Ethereum, Binance hingga Solana, XRP, dan Dogecoin menguat.

Bahkan, Bitcoin dan Binance melonjak masing-masing lebih dari 3% dan 4%.

Mengutip Coinmarketcap, Selasa (23/4/2024) pukul 08.00 WIB, kapitalisasi aset kripto secara global mencapai US$ 2,45 triliun, dengan kenaikan 2,45%.

Bitcoin terkerek 3,29% dalam 24 jam terakhir, hingga harganya berada di level US$ 67.065 per koin.

Ethereum juga naik 2,14% menjadi US$ 3.219 per koin.

Sedangkan Binance naik tinggi, yakni 4,45% dalam 24 jam, sehingga dibanderol dengan harga US$ 608 per koin.

Solana naik 6,63% hingga mencapai level US$ 158, XRP naik 6,00% hingga mencapai US$ 0,556 per koin, dan Dogecoin naik 2,00% hingga mencapai US$ 0,162 per koin.

Kekhawatiran tentang koreksi yang lebih dalam telah mereda, mendorong pasar kripto, menurut CoinDesk. 

Dengan peningkatan sebesar 7% dan 12% masing-masing, saham bursa kripto Coinbase (COIN) dan MicroStrategy (MSTR) menyaksikan peningkatan yang signifikan.

Setelah hiruk-pikuk transaksi yang menyebabkan kenaikan biaya, sumber pendapatan yang semakin penting bagi penambang dan menjanjikan keuntungan yang lebih baik bagi perusahaan, Riot Platforms (RIOT) dan Hut 8 (HUT) melonjak 15%-20%, sementara Marathon Digital (MARA) melonjak 6% pada siang hari. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta