Mengejutkan, Inilah Alasan Sahbinir Noor Mundur dari Jabatan Gubenur Kalimantan Selatan

Oleh Reyvansyah Muhammad AchbarThursday, 14th November 2024 | 22:41 WIB
Mengejutkan, Inilah Alasan Sahbinir Noor Mundur dari Jabatan Gubenur Kalimantan Selatan
Sahbirin Noor ketika Pamitan dengan Jajaran pemerintahan Kalimantan Selatan..jpeg (Dokumentasi Facebook Pemprov Kalsel)

PINUSI.COM - Sahbirin Noor mengajukan pengunduran dirinya sebagai Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) setelah diduga menjadi tersangka  dugaan suap proyek pembangunan di Kalsel.

Soesilo Ariwibowo, pengacara Sahbirin sendiri mengungkap alasan dari pengunduran diri Gubenur Kalimantan Selatan itu hanya ingin fokus kepada keluarganya.

"Tidak ada alasan khusus, beliau ingin fokus urusan keluarga saja." ungkapnya setelah dikonfirmasi, Rabu (13/11/2024).

Soesilo juga mengungkap dengan pengunduran Sahbirin dari kursi Gubernur Kalsel tidak ada kaitannya dengan kasusnya yang menjeratnya di KPK, ia juga mengungkap agar penyelenggaraan Pemprov Kalsel kondusif.

"Pak Gubernur mundur juga supaya penyelenggaraan pemda Kalsel menjadi kondusif." ujarnya.

Wamendagri, Bima Arya juga mengkonfirmasi mengenai mundurnya Sahbirin adalah benar karena untuk menjaga kondusitifitas. "Untuk menjaga kondusifitas." kata Bima.

"Kemendagri juga akan segera menunjuk PJS Gubernur agar roda pemerintahan terus berjalan." ujarnya.

Sabirin juga ditetapkan sebagai tersangka, usai KPK melakukan operasi tangkpa tangan (OTT) terhadap sejumalh orang di Kalsel. Total ada tujuh orang yang menjadi tersangka setelah OTT. 

Sidang pembacaan putusan prapengadilan yang digelar di PN Jakarta Selatan, Selasa (12/11/2024) Sahbirin mengajukan praperadilan ke PN Jakarta Selatan dan dinyatakan menang. Hakim tunggal PN Jakarta Selatan menerima sebagian permohonan praperadilan yang diajukan Gubernur Kalimantan Selatan itu. Penetapan Sahbirin Noor sebagai tersangka kasus suap proyek dinyatakan tidak sah.

"Dalam pokok perkara. Satu, menerima dan mengabulkan permohonan praperadilan pemohon Sahbirin Noor untuk sebagian." ujar hakim tunggal Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan Afrizal Hady.

Hakim juga menyatakan penetapan Sahbirin tidak memiliki kekuatan hukum mengikat. Hakim juga menyatakan KPK sewenang-wenang.

"Menyatakan Bahwa perbuatan pemohon yang mengucapkan pemohon sebagai tersangka merupakan perbuatan yang semena-mena karena tidak sesuai denga prosedur dan bertentangan dengan hukum dan dinyatakan batal." ucap hakim membaca putusan tersebut.

 

Sumber: birin

Terkini

Roti Panggang dengan Selai: Sajian Simpel nan Lezat untuk Malam Tahun Baru yang Hangat
Roti Panggang dengan Selai: Sajian Simpel nan Lezat untuk Malam Tahun Baru yang Hangat
PinRec | in an hour
Sup Wonton: Makanan Hangat yang Bikin Lidah Bergoyang!
Sup Wonton: Makanan Hangat yang Bikin Lidah Bergoyang!
PinRec | in an hour
Rayakan Malam Tahun Baru Lebih Meriah dengan Jagung Bakar: Simpel, Lezat, dan Penuh Kehangatan!
Rayakan Malam Tahun Baru Lebih Meriah dengan Jagung Bakar: Simpel, Lezat, dan Penuh Kehangatan!
PinRec | in an hour
Ikan Bakar Lezat untuk Malam Tahun Baru: Tips dan Resep agar Acara Bakar-Bakar Semakin Meriah!
Ikan Bakar Lezat untuk Malam Tahun Baru: Tips dan Resep agar Acara Bakar-Bakar Semakin Meriah!
PinRec | in an hour
Mike Tyson VS Jake Paul: Pertarungan Abad Ini atau Hanya Sekedar Tontonan Belaka?
Mike Tyson VS Jake Paul: Pertarungan Abad Ini atau Hanya Sekedar Tontonan Belaka?
PinSport | in an hour
Mengejutkan, Inilah Alasan Sahbinir Noor Mundur dari Jabatan Gubenur Kalimantan Selatan
Mengejutkan, Inilah Alasan Sahbinir Noor Mundur dari Jabatan Gubenur Kalimantan Selatan
PinNews | in an hour
Pesona Pantai Losari: Rekomendasi Tempat Wisata Terpopuler di Makassar
Pesona Pantai Losari: Rekomendasi Tempat Wisata Terpopuler di Makassar
PinRec | in 32 minutes
Pesona Alam Tersembunyi Desa Rammang-Rammang: Rekomendasi Tempat Wisata yang Wajib Dikunjungi
Pesona Alam Tersembunyi Desa Rammang-Rammang: Rekomendasi Tempat Wisata yang Wajib Dikunjungi
PinRec | in 31 minutes
Nasi Hainan: Makanan Gurih yang Bikin Perut Senang!
Nasi Hainan: Makanan Gurih yang Bikin Perut Senang!
PinRec | 3 hours ago
Pilihan Minuman Terbaik untuk Meredakan Demam dan Meningkatkan Pemulihan
Pilihan Minuman Terbaik untuk Meredakan Demam dan Meningkatkan Pemulihan
PinRec | 4 hours ago
© 2024 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta