PDIP Resmi Usung Andika Perkasa dan Hendrar Prihadi di Pilgub Jateng 2024

Oleh PangeranMonday, 26th August 2024 | 16:25 WIB
PDIP Resmi Usung Andika Perkasa dan Hendrar Prihadi di Pilgub Jateng 2024
PDI-P mengusung Andika Perkasa di Pilkada Jateng (Foto: istimewa)

PINUSI.COM -Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri, secara resmi mengumumkan rekomendasi pencalonan mantan Panglima TNI, Andika Perkasa, sebagai calon Gubernur Jawa Tengah, berpasangan dengan Hendrar Prihadi sebagai calon Wakil Gubernur. Pengumuman ini disampaikan oleh Sekretaris Jenderal PDIP, Hasto Kristiyanto, dalam pengumuman gelombang ketiga daftar calon kepala daerah yang diusung PDIP. Acara tersebut berlangsung di kantor DPP PDIP di Jakarta pada Senin (26/8).

"Dari Provinsi Jawa Tengah, Jenderal TNI Purn Andika Perkasa dan Hendrar Prihadi," ungkap Hasto dalam pengumuman tersebut.

Sinyal bahwa Andika Perkasa akan diusung oleh PDIP untuk Pilkada Jawa Tengah sebenarnya sudah lama terdengar di kalangan elite partai. Tokoh-tokoh seperti Hasto Kristiyanto dan Ganjar Pranowo telah mengindikasikan kemungkinan tersebut. Menurut Ganjar, alasan utama di balik pencalonan Andika adalah karena mantan Panglima TNI tersebut kini adalah kader PDIP. Selain itu, latar belakang militer Andika juga dipandang strategis dalam kontestasi melawan Ahmad Luthfi, yang berlatar belakang polisi dan didukung oleh Koalisi Indonesia Maju (KIM).

"Peluang Andika cukup besar terutama karena dia sekarang anggota PDIP. Latar belakang militernya juga mungkin menjadi salah satu pertimbangan, tetapi yang utama adalah statusnya sebagai kader partai," kata Ganjar Pranowo.

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta