Gunung Semeru Kembali Meletus, 5 Kali Sembur Awan Panas dalam 6 Jam Hari Ini

Oleh CarrisaeltrWednesday, 7th December 2022 | 10:10 WIB
Gunung Semeru Kembali Meletus, 5 Kali Sembur Awan Panas dalam 6 Jam Hari Ini

Dok. Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB)

PINUSI.COM, Jakarta - Bencana akhir-akhir ini terjadi di Indonesia, Mulai dari gempa bumi Cianjur, gempa Garut dan sekarang letusan yang terjadi di Gunung Semeru.

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) mencatat Semeru sudah menyemburkan 5 kali awan panas mulai dari pukul 00.00-06.00 WIB. Status Gunung Semeru sekarang di Jawa Timur dari Level 3 atau Siaga menjadi Level 4 atau Awas.

"Waspada potensi APG, guguran lava, dan lahar di aliran sungai puncak Gunung Api Semeru terutama disepanjang besuk-besuk dan potensi laharnya di sungai kecil adalah anak sungai, berpotensi terlanda perluasan awan panas dan lahar sampai 19 km dari puncak," jelas petugas PVMBG, Mukdas Sofian.

Pada awalnya Semeru mengalami erupsi dihari Minggu (4/12), sudah sebanyak 2.219 jiwa mengungsi ke 12 titik aman. Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menghimbau masyarakat untuk tidak melakukan apapun bentuk aktivitas di sepanjang besuk-besuk yang ada disekitar Gunung Semeru.

Terkini

Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 6 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 3 hours
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | in 2 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in an hour
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | 5 minutes ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | an hour ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 2 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 2 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 2 hours ago
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | 3 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta