Ancaman Resesi Pada 2023, Ketua DPD RI : Dapat Jadi Peluang

Oleh wisnuhasanuddinWednesday, 7th December 2022 | 11:44 WIB
Ancaman Resesi Pada 2023, Ketua DPD RI : Dapat Jadi Peluang

PINUSI.COM, Surabaya - Negara di dunia pada 2023 di prediksi akan hadapi ancaman mulai resesi, tinggi inflasi hingga pelemahan ekonomi pada 2023 nanti. Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mattalitti menilai hal tersebut merupakan tantangan sekaligus juga peluang bagi Indonesia, Selasa (06/12/2022).

Source : LaNyalla Center

“Untuk menjawab tantangan, Indonesia harus membentuk kekuatan berbagai komoditas pangan yang bisa masuk ke negara-negara lain yang terdampak. Tingginya kebutuhan pangan itu merupakan peluang kita,” ucap LaNyalla pada Minggu (4/12/2022).

Sebelumnya Bank Indonesia prediksi bahwa Dijelaskannya negara-negara besar seperti Amerika dan Eropa terjadi pelambatan. Probabilitas pada AS sendiri sudah mendekati 60 persen, demikian juga pada negara Eropa.

Pemicu krisis tersebut adalah harga energi dan bahan makanan yang tinggi, serta kebijakan moneter yang semakin mengetat.

“Di situlah potensi Indonesia menjadi negara penyuplai pangan sangat terbuka lebar. Asalkan pemerintah serius serta didukung dengan kebijakan makro dan mikro,” ungkap LaNyalla.

Menurut LaNyalla, peluang tersebut juga akan mampu menjaga pertumbuhan dan stabilitas ekonomi nasional. Sehingga dengan hal itu, Indonesia bisa menghadapi gejolak resesi, sekaligus memiliki fundamental ekonomi yang kuat.

“Kekuatan ekonomi itu bisa digunakan untuk menarik arus investasi dari negara-negara yang mengalami krisis. Karena di masa-masa krisis, investor akan mencari tempat investasi yang lebih stabil,” tutupnya.

Source : LaNyalla Center

Terkini

WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | in 7 hours
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | in 7 hours
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
PinSport | in 6 hours
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
PinTertainment | in 6 hours
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
PinNews | in 6 hours
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
PinSport | in 20 minutes
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
PinNews | in 9 minutes
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
PinTertainment | 6 minutes ago
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | 16 hours ago
Batik Diklaim Milik  Malaysia, IShowSpeed: Batik Dari Indonesia
Batik Diklaim Milik Malaysia, IShowSpeed: Batik Dari Indonesia
PinTertainment | Wednesday, 18th September 2024 | 20:15 WIB