Uya Kuya Gabung PAN, Siap Caleg 2024

Oleh wisnuhasanuddinMonday, 12th December 2022 | 10:47 WIB
Uya Kuya Gabung PAN, Siap Caleg 2024

PINUSI.COM, Jakarta - Presenter nyentrik, Uya Kuya secara resmi bergabung dengan Partai Amanat Nasional (PAN), bergabungnya Uya diperkenalkan langsung oleh Ketum PAN, Zulkifli Hasan pada Selasa (06/12/2022) kemarin, Sabtu (10/12/2022).

Source : Instagram/King_Uya

Namun Zulkifli Hasan tidak hanya memperkenalkan Uya Kuya, tetapi sebanyak 20 kader yang bergabung diperkenalkan pula oleh Zulkifli Hasan. Ada pula kader yang purnawirawan seperti Brigjen TNI (Purn) Rahmat Triono, Mayjen TNI (Purn) Yusep Sudrajat, Brigjen TNI (Purn) Abdul Rahmad Made, kolonel Edy Saptono, dan Brigjen TNI (Purn) Rosidin.

BACA LAINNYA : Film Dr. Strange Menangkan PCAS 2022 Kalahkan The Batman

Uya sendiri mengaku senang dapat bergabung dengan PAN, dan ia juga menuturkan sudah lama ingin terjun dalam dunia politik.

Uya Kuya sendiri adalah sarjana politik dari Universitas Indonesia (UI) dan bercita cita menjadi politikus, hingga memutuskan siap terjun dalam ranah politik.

"Saya waktu itu kuliah di UI, ambil politik dengan cita-cita pengen terjun ke politik atau pengen jadi diplomat," tutur Uya.

BACA LAINNYA : Kelompok Minoritas Yang Terus Dapat Diskriminasi, Asfinawati : Negara Harus Hadir Dalam Upaya Menentang Diskriminasi

Namun bukan hanya Uya Kuya artis yang terjun dalam ranah politik, sebelumnya ada Pasha (Ungu) yang sekarang menjadi Wakil Walikota Palu, Aldi Taher yang tergabung dalam Partai Bulan Bintang (PBB), Ahmad Dhani dengan Gerindra, dan Sultan Djorghi bergabung dengan Golkar dan Ketua geng motor Prediksi, Andre Taulany yang pernah terjun dalam politik dengan bergabung pada Partai Gerindra.

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 5 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 3 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 2 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in an hour
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | a minute ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 24 minutes ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 24 minutes ago
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | an hour ago
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | an hour ago
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta