PPKM LEVEL 3 BATAL DITERAPKAN SAAT NATARU, INI ALASANNYA

Oleh adminnewsTuesday, 7th December 2021 | 20:56 WIB
PPKM LEVEL 3 BATAL DITERAPKAN SAAT NATARU, INI ALASANNYA

Penerapaan PPKM seperti yang saat ini berjalan tetap diterapkan walaupun PPKM Level 3 dibatalkan

Pinusi.com – Penerapan PPKM Level 3 pada periode Natal dan tahun baru (Nataru) batal diterapkan secara serentak di semua wilayah. Keputusan ini ditetapkan oleh pemerintah. Walau batal diterapkan, namun penerapan PPKM selama Nataru tetap dilakukan sesuai dengan asesmen sitausi pandemi yang berlaku saat ini, namun dengan beberapa pengetatan.

Kegiatan pembatasan ini batal diterapkan lantaran Luhut Binsar Pandjaitan selaku Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi yang juga merupakan Koordinator Penanganan PPKM wilayah Jawa – Bali mengatakan bahwa keputusan tersebut didasari oleh pencapaian vaksinasi dosis 1 yang sudah mencapai 76% dan dosis 2 yang mendekatri anga 56% untuk Jawa – Bali.

Kemudian, ia juga menyebutkan bahwa vaksinasi untuk lansia atau lanjut usia juga akan terus dilakukan dan didorong. Saat ini, vaksinasi lansia sudah mencapai angka 64% dan 42% untuk dosis 2 dan 2 di Jawa – Bali.

Walaupun PPKM level 3 tidak jadi diterapkan, syarat perjalanan akan tetap diperketat. “Terutama di perbatasan untuk penumpang dari luar negeri. Namun, kebijakan PPKM di masa Nataru akan dibuat lebih seimbang dengan disertai aktivasi testing dan tracing yang tetap digencarkan”, ujarnya.

Seluruh jenis perayaan tahun baru di hotel, pusat perbelanjaan, mal, tempat wisata dan tempat umum yang mengundang keramaian lainnya dilarang oleh pemerintah.

sedangkan, kapasitas maksimal untuk operasional pusat perbelanjaan, restoran, bioskop dan tempat wisata hanya diizinkan 75% dengan kategori hijau di apikasi Peduli Lindungi.

sementara itu, acara sosial budaya boleh untuk dilakukan namun hanya dengan jumlah kapasitas maksimal 50 orang dan disiplin penggunaan aplikasi Peduli Lindungi. (ndz)

Terkini

Lirik Terjemahan , Makna Lagu "Birds of a Feather"  Billie Eilish
Lirik Terjemahan , Makna Lagu "Birds of a Feather" Billie Eilish
PinTertainment | an hour ago
Makna Lagu "Satu Bulan" Karya Bernadya, Romansa Wisata Masa Lalu
Makna Lagu "Satu Bulan" Karya Bernadya, Romansa Wisata Masa Lalu
PinTertainment | 3 hours ago
Erick Thohir: Pengambilan Sumpah Eliano Reijnders dan Mees Hilgers Dilakukan di Belanda untuk Percepat Naturalisasi
Erick Thohir: Pengambilan Sumpah Eliano Reijnders dan Mees Hilgers Dilakukan di Belanda untuk Percepat Naturalisasi
PinSport | 4 hours ago
Ibunda Dokter Aulia Risma Buka Suara: Ungkap Bukti Dugaan Pemerasan dan Perundungan di PPDS Undip
Ibunda Dokter Aulia Risma Buka Suara: Ungkap Bukti Dugaan Pemerasan dan Perundungan di PPDS Undip
PinNews | 4 hours ago
Kronologi Penangkapan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
Kronologi Penangkapan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
PinNews | 8 hours ago
iShowSpeed Bikin Geger di Bali, Turut Serta dalam Tarian Kecak di Uluwatu
iShowSpeed Bikin Geger di Bali, Turut Serta dalam Tarian Kecak di Uluwatu
PinTertainment | 9 hours ago
Vadel Badjideh Diduga Ancam Nikita Mirzani Saat Penjemputan Putrinya, Lolly
Vadel Badjideh Diduga Ancam Nikita Mirzani Saat Penjemputan Putrinya, Lolly
PinTertainment | 9 hours ago
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | Thursday, 19th September 2024 | 19:17 WIB
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | Thursday, 19th September 2024 | 19:11 WIB
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | Thursday, 19th September 2024 | 18:50 WIB