<strong>Isu Widi Keluar dari Vierratale Dibantah Kevin Aprilio!</strong>

Oleh CarrisaeltrMonday, 19th December 2022 | 10:42 WIB
<strong>Isu Widi Keluar dari Vierratale Dibantah Kevin Aprilio!</strong>

instagram.com/widikidiwdkdw

PINUSI.COM, Jakarta - Widi sempat buat ramai media sosial pada Kamis (15/12), dimana sebelumnya Vokalis Vierratale ini mendadak mengunggah sebuah pernyataan yang bikin kaget para penikmat musik Indonesia dan penggemar Vierratale. Didalam unggahan ini Widi juga mencolek semua yang ada digrup yaitu Kevin Aprilio, Raka Cyril Damar dan akun lainnya.

BACA LAINNYA : Dito Mahendra Tidak Hadir Di Persidangan, Nikit Mirzani : Karena Ada Pemanggilan KPK?

Akhirnya Kevin Aprilio buka suara tentang rumor keluarnya Widi dari Vierratale, dia merespon dengan mengunggah klarifikasi di akun instagram miliknya. Katanya kabar tersebut tidak benar, yang sepertinya hp vokalis Vierratale itu dibajak. Kevin Aprilio juga baru bertemu dengan Widi dan situasi aman termasuk adanya rencana untuk manggung lagi. 

BACA LAINNYA : Tampil Memukau di Asian Artist Award 2022 Lyodra Raih Banyak Pujian dari Netizen Internasional

Publik banyak yang kaget dan tidak percaya karena sebelumnya tidak pernah ada kabar keretakan didalam grup band yang terbentuk dari 2008 itu.

Editor : Cipto Aldi

Tag

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta