Breaking News: Penutupan Jalur dari Arah Monas menuju Museum Fatahillah

Oleh JC_AldiSaturday, 1st January 2022 | 01:55 WIB
Breaking News: Penutupan Jalur dari Arah Monas menuju Museum Fatahillah

Pinusi.com - Penutupan jalur oleh pihak Kepolisian dikawasan Ketapang menuju museum Fatahillah, Jakarta Barat (1/1/2022).

Penutupan jalur tersebut dikarenakan kawasan di Museum Fatahillah sudah menumpuk dengan masyarakat umum untuk merayakan tahun baru sekaligus untuk mencegah wabah covid 19 varian baru omicron yang cepat menyebar.

"Semoga ditahun baru ini semua diberi kesehatan keberkahan dan dijauhkan dari segala penyakit untuk menghindari keruman yang ada di kota tua pada pukul 00:40 ini karena masih ada sedikit kerumunan dikota tua, yang dari arah harmoni menuju kota tua lalulinta dialihkan kekanan maupun kekiri supaya menghambat perkembang covid 19 dikawasan kota tua," Ujar Iptu Pangestu. (wr)

  • Penutupan Jalur
    Penutupan Jalur oleh Kepolisian pada malam pergantian tahun. (Foto: WR/Pinusi)
  • Penutupan Jalur
    Penutupan Jalan oleh Kepolisian pada malam pergantian tahun. (Foto: WR/Pinusi)
  • Penutupan Jalur
    Penutupan Jalan oleh Kepolisian pada malam pergantian tahun. (Foto: WR/Pinusi)
  • Penutupan Jalur
    Penutupan Jalan oleh Kepolisian pada malam pergantian tahun. (Foto: WR/Pinusi)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta