Miris! Remaja Alami Cyberbullying Selama Setahun, Pelakunya Ibu Sendiri

Oleh CarrisaeltrWednesday, 21st December 2022 | 16:48 WIB
Miris! Remaja Alami Cyberbullying Selama Setahun, Pelakunya Ibu Sendiri

PINUSI.COM - Ada yang tau cyberbullying? ini adalah bentuk bully atau perundungan di dunia maya yang tidak kalah menyakitkan dari bully di dunia nyata.

Efeknya bisa buat korban cemas, gelisah dan trauma. Salah satu hal yang dialami remaja di Michigan, Amerika Serikat. 

BACA LAINNYA : KUHP : Satpol PP Kini Tidak Lagi Dapat Grebek Perzinahan

Tidak cuma penghinaan, ternyata remaja ini selalu diikuti kemana pun mereka pergi dan pelaku selalu mengirim pesan seolah tahu lokasi remaja ini berada.

Akhirnya remaja tersebut mengadukan ke pihak sekolah dan melaporkannya ke pihak polisi setempat. Polisi langsung mengidentifikasi pelaku dengan alamat IP yang digunakan untuk mengirim pesan.

BACA LAINNYA : Dinilai Gak Cocok sama Kultur Indonesia, Karen’s Diner Dihujat!

Yang mengejutkan, ternyata pelaku cyberbullying adalah ibunya sendiri yang selama ini pakai identitas palsu.

Atas perbuatannya ini, Kendra Licari, 42 tahun, akhirnya didakwa awal pekan dengan dugaan dakwa menguntit anak dibawah umur, melakukan kejahatan dengan komputer dan menghalangi keadilan.

Editor: Anang Fajar Irawan

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta