Selama Hari Ibu ke-94 Tahun 2022

Oleh AndikaFriday, 23rd December 2022 | 14:19 WIB
Selama Hari Ibu ke-94 Tahun 2022

PINUSI.COM - Hari ini, 22 Desember 2022, Indonesia merayakan Hari Ibu. Perayaan Hari Ibu di Indonesia tidak merayakan Hari Ibu seperti di negara lain. Sejarah mencatat, inisiasi Hari Ibu di Indonesia menjadi tonggak partisipasi perempuan dalam perjuangan kemerdekaan, dan perempuan Indonesia dari masa ke masa berkampanye sebagai sumber daya potensial bagi pembangunan dan berbagai bidang kehidupan lainnya.

Pada 22 Desember 1928, peristiwa yang menjadi landasan Hari Ibu, dan dirayakan secara nasional setiap tanggal 22 Desember. Latar belakang Hari Ibu tak lepas dari peristiwa bersejarah, yakni Kongres Perempuan Indonesia I pada 22 sampai 25 Desember 1928 di Yogyakarta.

BACA LAINNYA: 5 April Peringatan Dihapuskan UU Pengekangan Pers

Pejuang perempuan dari 30 organisasi perempuan dari pulau Jawa dan Sumatera menyelenggarakan Kongres Perempuan Indonesia I di Yogyakarta. Mereka membahas agenda besar bangsa yaitu untuk kemerdekaan, peran perempuan dalam pembangunan bangsa, masalah kesehatan ibu dan balita serta pernikahan dini.

Semangat para perempuan yang berkumpul 94 tahun lalu masih terasa dan sampai sekarang. Perempuan Indonesia terus berperan penting dalam perjalanan bangsa.

Bersama ibu yang berdaya, Indonesia maju.

https://pinusi.com/pintertainment/ini-3-pahlawan-wanita-indonesia-yang-turut-berjuang/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 7 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 4 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 3 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta