Kecelakaan Sebabkan Pengendara Motor Tewas Terlindas Truk di Pamulang

Oleh anang-fajar-irawanThursday, 13th January 2022 | 16:46 WIB
Kecelakaan Sebabkan Pengendara Motor Tewas Terlindas Truk di Pamulang

PINUSI.COM - Seorang pengendara motor tewas secara mengenaskan usai terlindas truk, di Jalan Siliwangi, Pamulang, Tangerang Selatan. Kecelakaan lalu lintas ini terjadi Kamis (13/1) sekitar pukul 13.30 WIB.

Berdasarkan info yang diterima PINUSI.COM, pengendara ini bernama Widia dan beralamat di Jalan Alam Segar 1 no.24, Kelurahan Bambu Apus, Pamulang, Tangerang Selatan.

Korban, yang berkendara bersama anak laki-lakinya bernama Farhan, menyenggol truk yang tengah melaju dari arah yang sama.

Korban seketika hilang kendali. Sepeda motornya Yamaha Jupiter dengan nomor polisi B 6589 NZP terjatuh bersamaan ke permukaan jalan. Nahas, posisi korban justru masuk ke dalam kolong truk.

"Bagi yang mengenali anak tsb, diminta untuk segera ke Polsek Pamulang. Terjadi kecelakaan seorang Ibu dan anaknya. Ibunya meninggal di tempat. Kejadian di depan BCA Pamulang," bunyi cuitan dari pemilik akun Twitter @setyopw.

https://twitter.com/setyopw/status/1481547354688090112

Kondisi anak korban selamat. Dia hanya menderita luka-luka ringan di bagian lengan dan wajah. Sang anak kini berada di Polsek Pamulang.

Terkini

Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 5 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 3 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 2 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in an hour
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 5 minutes
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 18 minutes ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 18 minutes ago
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | an hour ago
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | an hour ago
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta