Marak Kekerasan Pada Anak, Hati-Hati Berdampak Pada Psikologisnya

Oleh findyamiraFriday, 23rd December 2022 | 17:34 WIB
Marak Kekerasan Pada Anak, Hati-Hati Berdampak Pada Psikologisnya

PINUSI.COM - Di Indonesia sering sekali terjadi kekerasan dalam rumah tangga atau KDRT. Terutama kekerasan pada anak yang belakangan ini menjadi pembicaraan masyarakat.

Pada tahun 2021 saja KPAI sudah mencatat sebanyak 2.982 kasus tentang pelanggaran perlindungan khusus anak. Kasus yang paling banyak terjadi adalah kekerasan fisik atau psikis sebesar 1.138. Padahal tindak kekerasan pada anak sudah diatur dalam UU Nomor 35 tahun 2014.

Orang tua sering kali mengabaikan dan menganggap remeh kekerasan yang terjadi. Padahal hal itu sangat berdampak bagi sang anak bahkan bisa memberikan efek yang berkepanjangan. Tidak hanya kekerasan fisik saja, kekerasan verbal yang dilakukan juga memberikan dampak negatif bagi kondisi mentalnya.

BACA LAINNYA : Tiktoker Erica Richardo Berhasil Sukses di Usia Muda-Nya

Anak yang mengalami kekerasan di lingkungannya bisa mengalami gangguan dan ketidakstabilan mental. Pastinya si anak akan merasakan trauma yang akan menghantuinya hingga dewasa nanti. Tidak hanya itu, masih ada dampak lainnya seperti, perkembangan anak, selalu merasa tidak aman, sering merasa cemas, kurang percaya diri, dan adanya kesan negatif pada diri sendiri. Bahkan ada penelitian yang menunjukkan anak laki-laki akan menjadi lebih agresif sedangkan anak perempuan cenderung lebih depresif.

Maka dari itu, sebagai orang tua seharusnya tidak melakukan kekerasan terhadap anak. Dampaknya memang tidak terlihat langsung tetapi itu akan selalu membekas dalam pikirannya hingga dewasa.

https://pinusi.com/pinnews/miris-remaja-alami-cyberbullying-selama-setahu/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 5 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 3 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 2 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in an hour
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 3 minutes
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 19 minutes ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 20 minutes ago
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | an hour ago
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | an hour ago
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta