Komunitas Mercedes Jip Indonesia Sukses Jelajahi Tiga Pulau di Long Touring 2022

Oleh dialpuWednesday, 28th December 2022 | 08:29 WIB
Komunitas Mercedes Jip Indonesia Sukses Jelajahi Tiga Pulau di Long Touring 2022

PINUSI.COM - Perjalanan panjang menjelajahi tiga pulau yang menjadi bagian Lesser Sunda Islands yaitu, Sumbawa, Lombok, dan Bali berhasil dituntaskan oleh Komunitas otomotif Mercedes Jip Indonesia dalam acara Mercedes Jip Indonesia Long Touring 2022.

Tema touring tersebut yaitu "Exploring Hidden Gems 2022" yang berlangsung pada 9-18 Desember 2022, dimulai dari Jakarta. Acara tersebut bertujuan memperkenalkan destinasi wisata dan atraksi budaya lokal yang jarang diekspose agar lebih terlihat dan dikenal secara luas oleh masyarakat luas, baik negeri sendiri maupun skala internasional.

Selain mengelilingi keindahan Lesser Sunda Islands, komunitas tersebut juga melakukakn aktivitas kegiatan sosial dalam kemasan MJI Peduli.

BACA LAINNYA: Laga Drag Bike Indonesia vs Filipina Jarak 600 Meter, Dimenangkan Oleh Indonesia

Pada saat di Sumbawa, komunitas MJI melakukan penjelajahan di Pulau Moyo. Sementara saat di Lombok, menjelajahi kaki Gunung Rinjani yaitu di Sembalun Lombok untuk bermalam disana. Selanjutnya menuju Gili Trawangan yang terkenal dalam gugusan tiga gili yaitu, Gili Meno, Gili Trawangan, dan Gili Air. Dan tujuan akhirnya di Bali.

Source: Instagram.com/mercedes_jip_indonesia

Pertamina juga mendukung perjalanan touring komunitas MJI karena para pengguna jip Mercedes-Benz tersebut membutuhkan bahan bakar berkualitas.

Produk BBM Perrtamina mempunyai standar untuk mobil-mobil komunitas MJI ini yang sangat sadar dan teredukasi untuk penggunaan bahan bakar berkualitas dan tidak bersubsidi.

https://pinusi.com/pintomotif/libur-telah-tiba-bagi-yang-mau-liburan-jangan-lupa-cek-kesehatan-mobil-matik-kalian/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta