<strong>Sosok Pak Ogah Dibenak Generasi '90an dan Guyonan yang Sangat Diingat!</strong>

Oleh CarrisaeltrMonday, 2nd January 2023 | 10:13 WIB
<strong>Sosok Pak Ogah Dibenak Generasi '90an dan Guyonan yang Sangat Diingat!</strong>

PINUSI.COM - Salah satu Aktor yang bernama Abdul Hamid, sosok yang dikenal sebagai Pak Ogah dalam serial populer pada masanya yaitu Si Unyil meninggal dunia pada hari Rabu, 28 Desember 2022 pada pukul 19.30 WIB karena sakit. 

Sebelum dikenal sebagai Pak Ogah, pria kelahiran 3 Desember 1948 ini pernah juga mengisi suara dalam serial Si Unyil seperti penjahat dan Engkong Meilani. Akhirnya kreator Si Unyil memutuskan membuat sebuah karakter baru yaitu Pak Ogah dengan gambaran fisik yang mirip sekali dengan pak Abdul Hamid.

BACA LAINNYA : Berjuang Melalui Musik, Itulah WR Supratman

Sosok dari karakter Pak Ogah ini sangat melekat dengan Abdul Hamid, terutama juga untuk mereka Generasi '90an yang sangat kenal dengan serial Si Unyil, sampai di kehidupan nyatapun dipanggil Pak Ogah. 

Karakter satu ini juga memiliki guyonan yang sangat melekat , pasti banyak dari generasi '90an bahkan 2000an yang ingat dengan kata-kata "ogah, aah" atau "cepek dulu dong" sembari duduk di pos satpam dan mengharapkan dikasih uang dari siapa saja yang lewat didepannya.

"apaan tuh?" Pak ogah gak pernah malas buat menanyakan pertanyaan ini, karena karakternya digambarkan sebagai orang yang selalu penasaran dengan banyak hal yang orang lain lakukan. "Ngutang dulu yak!" Guyonan satu ini juga tidak kalah populer, Mpok ipeh salah satu tokoh yang punya kedai makanan kecil dan jadi favoritnya Pak Ogah karena bisa diutangin dulu. Rest in peace, legend.

https://pinusi.com/pinnews/pemerintah-beserta-dpr-sepakat-untuk-tidak-wajibkan-kurikulum-merdeka/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 6 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 4 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 3 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 2 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in an hour
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 29 minutes
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 28 minutes
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | 8 minutes ago
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | 23 minutes ago
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta