Begini Kondisi Itaewon Sekarang Bagai Kota Hantu Tak Berpenghuni

Oleh mutiaramandaMonday, 2nd January 2023 | 10:51 WIB
Begini Kondisi Itaewon Sekarang Bagai Kota Hantu Tak Berpenghuni

PINUSI.COM - Setelah tragedi perayaan Hallowen yang terjadi di Itaewon pada 29 Oktober 2022 lalu, Korea Selatan mengalami duka yang mendalam.

Kini, kota Itaewon yang biasanya ramai justru seperti kota yang tidak ada penghuninya. Kota ini berubah menjadi sepi, mungkin masih banyak orang yang membekas jika mengingat kejadian Itaewon lalu yang merenggut banyak nyawa atau bahkan ada juga yang trauma atas kejadian tersebut.

Itaewon yang menjadi salah satu kota di Korea Selatan sebagai destinasi orang-orang berlibur untuk menghabiskan waktunya. Justru sekarang berbeda, tidak banyak orang yang mengunjungi Itaewon lagi. Bahkan kondisi ini dirasa lebih buruk dari pada pasca pandemi Covid-19. Tentu membuat banyak pemilik usaha yang ada di Itaewon menderita hingga tidak ada penghasilan.

BACA LAINNYA : Sandiaga Uno Pantau Persiapan TMII Jelang Libur Tahun Baru

Ternyata, tragedi di Itaewon ini juga merenggut nyawa para artis Korea Selatan. Berikut beberapa artis yang meninggal antara lain :

  1. Lee Ji Han
  2. Yoo Joo Eun
  3. Kang Soo Yeun
  4. Lee Eol
  5. Kim Mi Soo
https://pinusi.com/pinnews/sang-raja-sepak-bola-pele-meninggal-dunia/

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta