Tahanan Polsek Kembangan Positif Covid-19

Oleh JC_AldiFriday, 4th February 2022 | 16:31 WIB
Tahanan Polsek Kembangan Positif Covid-19
Covid-19 mulai menyerang segala lini kehidupan masyarakat (Foto kemnkes go id )

PINUSI.COM - Dua orang tahanan di Polsek Kembangan Jakarta Barat dikabarkan Positif Virus Covid-19 usai menjalani tes swab antigen pada, Kamis (3/2/2022). Kini, keduanya telah dipisahkan dengan napi yang lain.

"Benar ada (napi yang positif covid-19), tapi sudah kita pisahkan. Sudah kita atur mekanismenya," ujar Kapolres Metro Jakarta Barat, Kombes Ady Wibowo saat dikonfirmasi, Jumat (4/2/2022).

Ady juga mengatakan, mereka saat ini telah ditempatkan di tahanan khusus. Untuk proses pemulihan, pihak polsek juga diberikan obat-obatan dan vitamin.

"Kalau ada yang terpapar, kita taruh di tempat khusus yang telah kita siapkan. Kita berikan stimulus berupa vitamin dan juga cek kesehatan secara berkala," tambahnya.

Untuk diketahui, Polsek Kembangan juga menyediakan dua tempat isolasi mandiri untuk penghuni sel yang terpapar virus Covid-19. Pertama adalah ruang isolasi mandiri untuk perempuan dan kedua isolasi mandiri untuk tahanan laki-laki.

"Jumlahnya dua orang kita mitigasi, antigen lagi, lalu kita juga tidak berlakukan besuk," tegas Ady. (AF)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta