Pakai Vespa Kuning, Ridwan Kamil Resmi Gabung Partai Golkar

Oleh wisnuhasanuddinThursday, 19th January 2023 | 15:11 WIB
Pakai Vespa Kuning, Ridwan Kamil Resmi Gabung Partai Golkar

PINUSI.COM - Indah pada waktunya, kata Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil saat resmi berseragam Golkar . Terlihat ia menggunakan vespa tipe VBB 1960an dan kenakan seragam Golkar sesaat setelah resmi bergabung Golkar dan siap meramaikan pemilu 2024 mendatang, Kamis (19/01/2023).

"Pertama, semua indah pada waktunya. Jadi ini adalah keindahan waktu yang pas," ujar Ridwan Kamil di kantor DPP Golkar, Jakarta Barat, Rabu (18/01/2023).

Pria yang akrab dipanggil Kang Emil mengatakan mengapa memilih partai Golkar setelah lika liku yang mana ia putuskan untuk berlabuh. Hingga akhirnya ia putuskan Golkar menjadi partainya karena dinilai menjadi partai poros tengah dan tidak terlibat dalam politik identitas.

BACA LAINNYA: Imlek Sudah di Depan Mata, Jangan Sampai Memicu Kolesterol Naik!

"Kenapa Partai Golkar? yang pertama, partai Golkar itu sangat kuat sebagai simbol partai tengah, partai yang pancasilais, partai yang terbuka sehingga ini yang menjadi sebuah minat dari saya," kata Kang Emil.

Selain itu, Kang Emil mengaku bahwa ketua umum partai Golkar, Airlangga Hartanto sangat baik terhadap dirinya, terutama saat musibah meninggal sang anak, Eril.

Sisi lain, pada kesempatannya Airlangga Hartanto mengucapkan selamat kepada Kang Emil atas bergabung dirinya dengan Golkar.

"Selamat datang dan selamat bergabung menjadi bagian dari keluarga besar Golkar," ucapnya.

"Secara resmi Pak Ridwan Kamil masuk ke Partai Golkar. Dan masuknya Ridwan Kamil ke Golkar ditandai diberikan KTA," tambah ketua umum Golkar Airlangga Hartanto.

https://pinusi.com/pintect/tmnt-shredders-revenge-kini-dapat-dimainkan-di-netflix/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta