Kemenparekraf Bantu Promosikan Produk Batik PFW 2022

Oleh alvin-halianTuesday, 5th April 2022 | 18:55 WIB
Kemenparekraf Bantu Promosikan Produk Batik PFW 2022

PINUSI.COM, Pamekasan - Pamekasan Fashion Week (PFW) 2022 adalah acara yang menampilkan produk fashion lokal berkualitas internasional digadang gadang menjadi Paris Fashion Week nya Indonesia. Acara ini diselenggarakan di Mandhapa Agung, Ronggosukowati, Pamekasan, Jawa Timur, sejak Jumat (01/04/2022) lalu.

Dalam acara PFW 2022 tersebut, menampilkan sejumlah produk produk khas Indonesia mulai dari baju batik kasual hingga semi formal dengan menyesuaikan kearifan lokasi Pamekasan yang tak lain adalah batik.

Kemenparekraf PFW

Dalam acara ini, dihadiri oleh Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno, ia mengapresiasi Pamekasan Fashion Week yang menghadirkan beragam produk ekonomi kreatif unggulan Pamekasan khususnya batik.

Sandiaga Uno menilai produk produk ekonomi kreatif yang dihadirkan memiliki kualitas yang cukup tinggi sehingga memiliki nilai jual tknggi dan berdaya saing.

Kemenparekraf PFW

PFW 2022 ini tidak hanya menampilkan baju, tetapi menampilkan pula hasil karya karya pengrajin batik Pamekasan yang saat ini sedang mengembangkan produk lain seperti tas batik, jaket batik, souvenir batik, hingga yang paling unik sepatu batik.

"Pamekasan Fashion Week ini memiliki produk-produk unggulan yang bisa kita tampilkan dengan kualitas internasional. Tadi ada 20 lebih jenama yang hadir menunjukan hasil karyanya. Dan salah satunya saya pakai batik (Batik Pamekasan) model apron yang sudah diekspor ke Jepang. Jadi menurut saya ini juga kualitasnya sudah bagus." ujarnya.

Sandiaga Uno juga menegaskan akan memberikan wadah dan pendampingan terhadap para pelaku ekonomi kreatif Pamekasan. Seperti mempromosikan melalui medium platform sosial media Kemenkraf dan nanti akan di dipromosikan pula diajang perhelatan KTT G20 di Bali

"Saya akan bantu pemasarannya melalui platform yang ada di kemenparekraf terutama yang owned media. Ini nanti akan kita kemas kontennya dan akan kita dorong untuk bisa tampil bukan hanya di kanal media sosial kita tapi juga hadirkan dalam perhelatan G20. Karena G20 ini juga kesempatan kita menampilkan produk-produk ekonomi kreatif terbaik milik anak bangsa." tutup Sandiaga Uno

Terkini

Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | in 7 hours
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 6 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 2 hours
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | in an hour
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 27 minutes
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | an hour ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 2 hours ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 3 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 3 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 3 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta