Ribuan Aremania Sakit Hati Atas Perusakan Logo Arema FC Oleh Oknum, Yuli Sumpil : Logo yang kita bela mati-matian

Oleh wisnuhasanuddinWednesday, 1st February 2023 | 13:52 WIB
Ribuan Aremania Sakit Hati Atas Perusakan Logo Arema FC Oleh Oknum, Yuli Sumpil : Logo yang kita bela mati-matian

PINUSI.COM - Ribuan Aremania berdatangan ke Kandang Singa dibawah komando Yuli Sumpil. Pada kehadiran ribuan Aremania ke kantor bukan untuk melakukan perusakan, melainkan menyampaikan sakit hati atas oknum mengatasnamakan Aremania dengan merusak kantor Arema FC, Rabu (01/02/2023).

Yuli Sumpil selaku Dirijen Aremania menyampaikan bahwa dirinya beserta ribuan Aremania tidak terima atas perusakan yang dilakukan oleh oknum membawa embel embel Aremania.

BACA LAINNYA: Pendaki Tewas di Puncak Gunung Lawu

"Logo yang kita bela mati-matian selama ini dirusak. Ribuan Aremania sudah mengorbankan jiwa raga untuk logo ini. Sakit hati, apalagi yang merusak ini adalah teman-teman kita sendiri," tegas Yuli Sumpil.

Yuli juga menegaskan tidak ingin ada penghianat yang merusak nama Aremania dan ia menghimbau kepada seluruh Aremania agar kejadian tersebut tidak terulang kembali.

BACA LAINNYA: PSSI Mencari Calon Lawan Timnas Indonesia Pada FIFA Matchday yang Berbeda dari Curacao

"Yang merusak adalah pengkhianat. Jangan sampai kejadian seperti ini terjadi lagi," katanya.

Menurutnya, terkait kasus Kanjuruhan dia juga mendukung namun bukan berarti perusakan terhadap kantor dan logo Arema FC.

"Kalau mau usut tuntas, ayo monggo. Jangan lagi sampai merusak logo, Kita perjuangkan hak-hak saudara kita yang meninggal. Jangan melenceng," tegas Yuli.

https://pinusi.com/pinsport/pssi-mencari-calon-lawan-timnas-indonesia-pada-fifa-matchday-yang-berbeda-dari-curacao/

Editor : Costa Rando Masihin

Terkini

Lirik Terjemahan , Makna Lagu "Birds of a Feather"  Billie Eilish
Lirik Terjemahan , Makna Lagu "Birds of a Feather" Billie Eilish
PinTertainment | in 4 hours
Makna Lagu "Satu Bulan" Karya Bernadya, Romansa Wisata Masa Lalu
Makna Lagu "Satu Bulan" Karya Bernadya, Romansa Wisata Masa Lalu
PinTertainment | in 2 hours
Erick Thohir: Pengambilan Sumpah Eliano Reijnders dan Mees Hilgers Dilakukan di Belanda untuk Percepat Naturalisasi
Erick Thohir: Pengambilan Sumpah Eliano Reijnders dan Mees Hilgers Dilakukan di Belanda untuk Percepat Naturalisasi
PinSport | in 39 minutes
Ibunda Dokter Aulia Risma Buka Suara: Ungkap Bukti Dugaan Pemerasan dan Perundungan di PPDS Undip
Ibunda Dokter Aulia Risma Buka Suara: Ungkap Bukti Dugaan Pemerasan dan Perundungan di PPDS Undip
PinNews | in 30 minutes
Kronologi Penangkapan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
Kronologi Penangkapan Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan di Padang Pariaman
PinNews | 3 hours ago
iShowSpeed Bikin Geger di Bali, Turut Serta dalam Tarian Kecak di Uluwatu
iShowSpeed Bikin Geger di Bali, Turut Serta dalam Tarian Kecak di Uluwatu
PinTertainment | 4 hours ago
Vadel Badjideh Diduga Ancam Nikita Mirzani Saat Penjemputan Putrinya, Lolly
Vadel Badjideh Diduga Ancam Nikita Mirzani Saat Penjemputan Putrinya, Lolly
PinTertainment | 4 hours ago
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | Thursday, 19th September 2024 | 19:17 WIB
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | Thursday, 19th September 2024 | 19:11 WIB
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | Thursday, 19th September 2024 | 18:50 WIB