ADWI Kebangkitan Ekonomi melalui Desa Wisata

Oleh monica-dina-putriMonday, 6th September 2021 | 16:36 WIB
ADWI Kebangkitan Ekonomi melalui Desa Wisata

Sandiaga Uno yakin bisa pulihkan ekonomi lewat pengembangan desa wisata

PINUSI.COM - Sandiaga Salahuddin Uno mengunjungi Desa Wisata Cisande, Cincantayan, Sukabumi, Jawa Barat, Minggu (5/9/2021). Dalam kunjungan kerja untuk memantau lokasi dana alokasi pemulihan ekonomi sektor pariwisata

Desa wisata dinilai bisa menjadi salah satu langkah nyata dalam pemulihan ekonomi. Melalui desa wisata ini penyaluran bantuan dapat tepat sasaran, tepat manfaat dan tepat waktu sampai ke tangan masyarakat, khususnya pelaku usaha mikro dan menengah (UMKM) yang terdampak pandemi Covid-19.

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno mengatakan bahwa Ia yakin lewat desa wisata ini ekonomi Indonesia bisa pulih.

Sandiaga juga mengatakan hal tersebut di buktikannya lewat besarnya antusiasme masyarakat yang mendaftarkan desa wisatanya dalam ajang Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2021.

Di Indonesia terdapat 75.000 desa wisata. Tetapi kurator dan dewan juri harus bisa memilih 50 desa wisata terbaik.

Sandiaga mengatakan bahwa dari 50 desa wisata terbaik, Desa Wisata Cisande termasuk dalam kategori desa wisata terbaik se-Nusantara. Pengembangan desa wisata ini sudah menjadi upaya pemerintah dalam pemulihan sektor parekraf.

Ia mengatakan kepada masyarakat untuk tebarkan optimisme, karena sudah 1,5 tahun lebih menghadapi pandemi seperti ini. Ia juga menegaskan bahwa besarnya harapan menjadi fokus utama Kemenparekraf dalam pemulihan sektor pariwisata dan ekonomi.

Sehingga, desa wisata memiliki kemampuan untuk mandiri serta menciptakan peluang usaha dan lapangan kerja bagi masyarakat demi kebangkitan ekonomi nasional.

Sandiaga menyebut, tahun lalu pihaknya sudah membantu dengan dana hibah pariwisata, tapi banyak yang belum menerima atau belum terasa manfaatnya bagi masyarakat. (mdp/fe)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta