PENGHARGAAN DEMOKRAT, SBY DAPAT LIFETIME ACHIEVEMENT

Oleh adminnewsMonday, 13th September 2021 | 14:08 WIB
PENGHARGAAN DEMOKRAT, SBY DAPAT LIFETIME ACHIEVEMENT

Penghargaan itu untuk mereka yang sudah berjuang membesarkan nama Partai Demokrat

PINUSI.COM – Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), Ketua Umum Demokrat memberikan beberapa penghargaan kepada 35 pendiri serta personel senior Partai Demokrat seperti Susilo Bambang Yudhoyono.

Riefky Harsya, Sekertaris Jenderal Partai Demokrat menjelaskan bahwa hasil yang telah tercapai oleh Partai Demokrat yang sudah berusia 20 tahun tersebut tidak lepas dari kerja keras senior dan kader.

Oleh karena itu, Riefky dalam siaran pers hari Minggu kemarin sangat bangga sudah memberikan penghargaan kepada beberapa orang yang terdiri dari senior Partai Demokrat yang telah berupayah membesarkan nama Partai.

“Penghargaan kepada 35 pendiri dan fungsionaris senior Partai Demokrat yang telah berjuang membesarkan Partai dalam menjaga Kehormatan" jelas Riefky.

Dalam memberikan penghargaan ada kategori seperti Lifetime Achievement, Srikandi Demokrat yang akan jatuh kepada tiga tokoh, Sprint of Demokrat.

Dan yang terakhir adalah Pejuang Demokrat untuk 30 orang yang telah berjasa. Kategori ini, mereka memberikan kepada mantan ketua DPD, para pendiri, eks ketua umum, mantan sekjen partai, dan senior sejawat lain.

Nama yang pantas mendapatkan penghargaan Pejuang Demokrat tersebut jatuh kepada Irzan Tanjung, Amir Syamsuddin, Said, E.E Mangindaan, Alm Ventje Marthin Rumangkang, Alm Hadi Utomo, dan Ibas, eks sekjen.

"Tanpa mengurangi rasa hormat, kami juga memohon maaf kepada para senior lainnya yang belum mendapatkannya pada tahun ini. Tentu, kami akan selalu mengingat dan menghormati jasa, pengorbanan dan pengabdian para senior baik di pusat maupun daerah," kata Riefky.

Sedangkan SBY sendiri mendapatkan penghargaan Lifetime Achievement. Hal ini akibat ia sudah memberikan waktunya, tenaga, pikiran, dan lain sebagainya untuk mendedikasikan dirinya kedalam Partai Demokrat.

(boy)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta