Anggota Densus 88 Bunuh Seorang Sopir Taksi Online di Depok

Oleh Prasetio02Wednesday, 8th February 2023 | 11:23 WIB
Anggota Densus 88 Bunuh Seorang Sopir Taksi Online di Depok

PINUSI.COM - Sopir taksi online pria berinisial SRT (59) ditemukan meninggal di kawasan Depok beberapa waktu lalu. Korban meninggal akibat di habisi oleh anggota Densus 88 Antiteror Polri.

Peristiwa itu terjadi pada tanggal 23 Januari 2023 di kawasan Perumahan Bukit Cengkeh 1, Cimanggis, Depok. Korban ditemukan Tewas di samping mobilnya.

Keluarga korban mendatangi Polda Metro Jaya, Selasa (7/2/2023). Kedatangan keluarga korban guna menanyakan perkembangan dari kasus tersebut.

BACA LAINNYA: Investor Lirik Proyek Penyediaan Air di Indonesia

Kemudian, Polda Metro Jaya membeberkan hasil dari penyelidikan sementara pihaknya terkait motif HS, pelaku pembunuhan sekaligus anggota Densus 88 berinisial AT melakukan pembunuhan lantaran faktor ekonomi.

 Pelaku melakukan aksinya karena berupaya ingin menguasai harta milik korban. Atas dasar itulah pelaku sampai sadis melakukan tindakan pembunuhan.

Meski demikian, Polda Metro Jaya masih terus melakukan pendalaman terkait motif dibalik aksinya pembunuhan tersebut.

https://pinusi.com/pinnews/tidak-sesuai-durasi-kencan-lewat-aplikasi-michat-berujung-pembunuhan-sadis-siswi-smp-di-sukoharjo/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta