<strong>Jakarta Bukan Lagi Ibu Kota Negara Mulai 2024!</strong>

Oleh CarrisaeltrWednesday, 8th February 2023 | 15:30 WIB
<strong>Jakarta Bukan Lagi Ibu Kota Negara Mulai 2024!</strong>

PINUSI.COM - Kepala Otorita Ibu Kota Negara (IKN) Bambang Susantono mengatakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan mengeluarkan keputusan presiden tentang perpindahan ibu kota negara ke IKN Musantara di Kalimantan Timur 2024

Pada 2024 ibu kota negara akan diresmikan pindah dari Jakarta ke IKN dan nantinya tugas Badan Otorita IKN sendiri mencangkupkan persiapan, pembangunan, pemindahan dan penyelenggaraan pemerintahan. Saat ini pihaknya sedang menyiapkan pemindahan layanan publik secara bertahap.

BACA LAINNYA : Ivan Gunawan Ungkapkan Kondisi Rumah Bunda Corla, Ivan : Bau Amis

Pemindahan ibu kota ke IKN nanti, Jokowi optimis bahwa upacara peringatan hari ulang tahun (HUT) kemerdekaan Republik Indonesia bisa digelar disana pada tahun tersebut. Sekarang status ibu kota negara masih dipegang oleh DKI Jakarta sampai presiden mengeluarkan pemindahan secara resmi pada pasal 39 ayat (1) Undang-Undang Ibu Kota Negara.

Walaupun tanggalnya masih 2024 persiapannya tetap harus dari sekarang karena ada pemindahan ASN, TNI/POLRI dalam beberapa tahapan sampai penyelenggaraan Pemerintahnya. 

Tercatat sudah 142 investor yang berminat untuk berinvestasi di IKN Nusantara, Kalimantan Timur dan 90 diantaranya sudah serius untuk menanamkan modalnya di IKN. 90 investor ini dilanjutkan ke proses bisnis dengan skema Kerjasama Pemerintah dengan Badan Usaha (KPBU). 

https://pinusi.com/pinnews/kementerian-pupr-kebut-pembangunan-jalur/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 7 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 7 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 6 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 6 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 10:02 WIB
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 08:53 WIB
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
PinTect | Thursday, 6th March 2025 | 14:06 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta