24 RT di Jakarta Tergenang Banjir Akibat Curah Hujan Yang Tinggi

Oleh JC_AldiSunday, 15th May 2022 | 21:42 WIB
24 RT di Jakarta Tergenang Banjir Akibat Curah Hujan Yang Tinggi

PINUSI. COM, Jakarta - Akibat curah hujan yang tinggi dan angin kencang hari ini. BPBD DKI Jakarta telah mencatat sebanyak 24 RT di Ibu Kota dengan ketinggian banjir lebih dari 40 cm.

"Informasi genangan saat ini ada 24 RT atau 0,079 % dari 30.470 RT yang ada di DKI Jakarta dengan ketinggian lebih dari 40 cm," ujar Kepala Pusat Data dan Informasi Kebencanaan BPBD DKI Jakarta, M Insyaf dalam keterangannya, Minggu (15/5/2022).

Insyaf telah melaporkan data itu diambil hari ini pada pukul 18.00 WIB. Dengan titik genangan tersebar di 2 RT Jakarta Timur akibat curah hujan yang sangat tinggi serta 22 RT di Jakarta Selatan akibat luapan dari Kali Krukut.

"Kondisi genangan sedang ditangani oleh DSDA, Tim TRC BPBD DKI, Damkar dan PPSU Kelurahan. Genangan ditargetkan akan surut dalam waktu cepat," ucap Insyaf.

Dengan sebagai berikut sebaran titik banjir di DKI Jakarta.

1. Jakarta Timur 2 RT yang terdiri dari:
Kelurahan Susukan

  • Jumlah 2 RT
  • Ketinggian 40 s/d 60 cm
  • Penyebab Curah Hujan Tinggi

2. Jakarta Selatan terdapat 22 RT yang terdiri dari.
Kelurahan Petogogan

  • Jumlah 22 RT
  • Ketinggian 40 s/d 45 cm
  • Penyebab Luapan Kali Krukut.

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta