Pengunjung Ragunan Meningkat, Pada Saat Libur Waisak

Oleh JC_AldiMonday, 16th May 2022 | 17:58 WIB
Pengunjung Ragunan Meningkat, Pada Saat Libur Waisak

PINUSI.COM, Jakarta - Pengunjung Taman Margasatwa Ragunan, Jakarta Selatan. Menjadi tempat destinasi wisata saat waktu liburan.

Tercatat pada saat libur hari Waisak sebanyak 95.125 pengunjung selama hari libur.
Pengunjung yang paling banyak berdatangan pada hari Minggu (14/5/2022) kemarin.

"Pengunjung Sabtu 24.304, Minggu 38.579, dan Senin 31.206," ujar Staf Layanan Informasi dan Kehumasan Taman Margasatwa Ragunan, Wahyudi Bambang, kepada wartawan, Senin (16/5/2022).

Diketahui, Ragunan akan ditutup pada hari Selasa (17/5/2022) besok. Hal itu dikarenakan libur satwa.

"Selasa besok kita akan tutup libur satwa. Jadi daftar lagi nanti untuk pedaftaran hari Rabu," terangnya.

Bambang mengimbau kepada masyarakat yang akan berkunjung ke Ragunan agar selalu menaati aturan soal pembelian tiket dengan cara online. Sehingga tidak ada lagi pengunjung yang sudah datang ke Ragunan tidak bisa berwisata.

"Karena ini pendaftaran online dilakukan semenjak pandemi berjalan, jadi sekitar dua tahun berjalan, bukan suatu yang baru kita laksnakan ya sudah dua tahun berjalan. Artinya masyarakat sudah harus tahu, sudah harus bisa menyesuaikan peraturan yang kita lakukan di sini," pungkasnya.

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta