KPU RI : Selamat Jalan Pejuang Demkorasi

Oleh anang-fajar-irawanSaturday, 21st May 2022 | 17:46 WIB
KPU RI : Selamat Jalan Pejuang Demkorasi

PINUSI.COM - Anggota KPU Periode 2017-2022 Viryan wafat pada hari Sabtu, 21 Mei 2022, pukul 02.37 WIB dini hari di RS Abdi Waluyo Jakarta, setelah dirawat sejak hari Senin, 16 Mei 2022.

Berdasarkan keterangan resmi dari KPU RI, Viryan merupakan Alumni Magister Manajemen Universitas Tanjungpura Pontianak, Viryan lahir di Jakarta pada tanggal 4 September 1975 dan merupakan seorang Anggota KPU yang bekerja dengan gigih, pekerja keras dan selalu bekerja hingga tuntas.

Dalam keterangan resmi KPU RI Selama ini almarhum mengampu divisi data pemilih, karena itu semboyan yang paling diingat adalah “detail by name by address”.

Sebelum menjadi Anggota KPU, almarhum juga pernah menjabat Anggota KPU Kota Pontianak (periode 2003-2008 dan 2008-2013) dan KPU Provinsi Kalimantan Barat (periode 2013-2017), sehingga almarhum sosok yang sangat memahami dan berperan penting bagi penyelenggaraan pemilu dan pilkada.

Diakhir Kalimat Keterangan Resmi KPU menuliskan "Selamat jalan pejuang demokrasi, dedikasi dan pengabdianmu selalu kami kenang dengan torehan tinta emas dalam penegakan demokrasi di Indonesia. Semoga Almarhum husnul khatimah, Aamiin".

Terkini

Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 6 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 3 hours
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | in 2 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in an hour
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | 8 minutes ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | an hour ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 2 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 2 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 2 hours ago
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | 3 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta