Robert Alberts Minta Pemain Persib yang Dipanggil Timnas untuk Fokus

Oleh adminnews2Sunday, 29th May 2022 | 20:09 WIB
Robert Alberts Minta Pemain Persib yang Dipanggil Timnas untuk Fokus

PINUSI.COM- Tiga pemain Persib Bandung dipanggil untuk membela Timnas Indonesia di laga FIFA Match Day melawan Bangladesh. Pertandingan akan berlangsung di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Rabu, (1/06/2022).

Ketiga pemain tersebut adalah, Marc Klok, Rachmat Irianto dan Ricky Kambuaya. Pelatih Persib, Robert Alberts menginginkan, ketiga pemain tersebut fokus dalam pemusatan latihan (TC) timnas yang berlangsung di Bandung.

"Tentunya seperti yang selaku saya katakan pekerjaan kami adalah mendukung pemain di tim nasional. Kami harus menyerahkan pemain dan bisa dengan sepenuhnya fokus bersama tim nasional dan mendapatkan hasil yang positif," kata Robert dikutip dari Laman LIB.

Tiga pemain tersebut belum bergabung dengan Persib dengan agenda pra musim. Robert tidak ingin menganggu mereka TC bersama Skuad Garud.

"Saya rasa itu sulit karena mereka juga agenda sendiri bersama timnas. Seharusnya kami menggelar pertemuan resmi pada hari Senin, pertemuan klub. Lalu kami sebenarnya meminta ketiga pemain kami untuk bisa diizinkan hadir dalam pertemuan tim," tambahnya.

"Tapi karena kami harus pergi ke Batam lebih cepat, tidak ada waktu untuk bertemu mereka lebih dulu, kami juga tidak mau mengintervensi agenda tim nasional dan jadwalnya," jelas pelatih berpaspor Belanda ini.

Setelah melakukan laga uji coba dengan Bangladesh, pasukan asuhan Shin Tae-yong tersebut akan bertolak ke Kuwait. Timnas Indonesia akan menjalani pertandingan Kualifikasi Piala Asia 2023.

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta