Lucky Hakim Akan Mengundurkan Diri Jadi Wakil Bupati Indramayu? Dan Menolak Kemewahan?

Oleh indhlstnFriday, 17th February 2023 | 13:04 WIB
Lucky Hakim Akan Mengundurkan Diri Jadi Wakil Bupati Indramayu? Dan Menolak Kemewahan?

PINUSI.COM - Diketahui Lucky Hakim dan Nina Agustina dilantik tanggal 26 Februari 2021 dan berhasil memenangkan Pilkada Indramayu periode 2021-2024. Namun Lucky Hakim ini memutuskan untuk mengundurkan diri dari jabatannya sebagai Wakil Bupati Indramayu, Jawa Barat (Jabar).

Mundurnya Lucky Hakim diketahui oleh masyarakat Indramayu usai surat pengunduran dirinya tersebar di kalangan warga Indramayu. Dengan Kop Surat Bupati Indramayu Nomor 132/335 Tapem (8/02/2023). Dan pengunduran diri tersebut dibenarkan oleh ketua koordniator relawan Lucky Hakim Center (LHC) juga Dedi Carmadi.

BACA LAINNYA : Resmi! Erick Thohir Jadi Ketua Umum PSSI 2023-2027

Di sebuah akun, Lucky Hakim meminta maaf atas keputusan nya tersebut. Lucky Hakim juga meminta maaf bahwa tidak bisa memenuhi sebuah janji kampanye nya yang sangat spektakuler. Dan mengatakan, ia menolak menerima anggaran makan dan minum dengan anggaran 170jt perbulan, dan sudah tidak diambil lagi sejak tahun lalu. Lantaran Lucky Hakim sudah cukup dengan fasilitas yang ada, seperti rumah, mobil, dll.

BACA LAINNYA : Ini Kisah Cinta Khabib Nurmagomedov dan Istri yang Kental Nuasa Islam

Lucky Hakim juga mengatakan keputusan ini akan menjadi boomerang untuk dirinya. Lucky Hakim sangat berdosa dan durhaka jika tidak mundur, lantaran menjadi tanggungan nya di dunia akhirat.

https://pinusi.com/pintertainment/infotainment/dikta-wicaksono-ulang-tahun-langsung-ditanya-kapan-nikah/

Editor : Costa Rando Masihin

Terkini

Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 7 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 10:02 WIB
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
Komisi II DPR RI Tolak Usulan Penundaan Pengangkatan CPNS 2024 Hingga 2026
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 08:53 WIB
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
Cara Efektif Membersihkan Memori HP Tanpa Hapus Data
PinTect | Thursday, 6th March 2025 | 14:06 WIB
Cara Mencetak Kartu Keluarga (KK) Secara Online dengan Mudah
Cara Mencetak Kartu Keluarga (KK) Secara Online dengan Mudah
PinTect | Thursday, 6th March 2025 | 13:31 WIB
Ramalan Zodiak Hari Ini, 6 Maret 2025: Keberuntungan dan Tantangan Menanti!
Ramalan Zodiak Hari Ini, 6 Maret 2025: Keberuntungan dan Tantangan Menanti!
PinTertainment | Thursday, 6th March 2025 | 12:22 WIB
Manajer Reza Gladys Diperiksa, Dugaan Pemerasan Nikita Mirzani Kian Berkembang
Manajer Reza Gladys Diperiksa, Dugaan Pemerasan Nikita Mirzani Kian Berkembang
PinTertainment | Thursday, 6th March 2025 | 11:22 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta