Hutang Pemerintah RI Capai Rp 7.754 T Januari 2023, Naik Rp 20 T

Oleh Prasetio02Monday, 27th February 2023 | 15:35 WIB
Hutang Pemerintah RI Capai Rp 7.754 T Januari 2023, Naik Rp 20 T

PINUSI.COM - Utang Pemerintah pusat mencapai Rp 7.754,98 T per 31 Januari 2023. Utang ini naik sebesar Rp 20,99 T dibandingkan akhir Desember 2022 yang mencapai Rp 7,733,99 T.

Berdasarkan data Kemenkeu, Posisi utang ini setara dengan 38,56% dari Produk Domestik Bruto (PDB).

Utang pemerintah itu didominasi oleh Surat Berharga Negara (SBN) sebesar 88,90% atau Rp 6.894,36 T dan utang pinjaman sebesar 11,10% atau sebesar Rp 860,62 T.

BACA LAINNYA: Sri Mulyani ‘Meramal’ Pertumbuhan Ekonomi Tahun Ini Melambat

Jika dirinci, utang SBN yang berasal dari domestik sebesar Rp 5.519,27 T, yang terdiri dari surat utang negara sebesar Rp 4.480,31 T dan surat berharga negara sayriah sebesar Rp 1.038,94 T dan SBSN Rp 317,46 T.

Untuk utang dari pinjaman terdiri dari pinjaman dalam negeri sebesar Rp21,68 T, dan pinjaman luar negeri sebesar Rp 838,94 T.

Meski posisi utang mengalami kenaikan, Kemenkeu memastikan pengelolaan utang dilakukan secara hati-hati dengan risiko yang terkendali.

https://pinusi.com/pinnews/berharap-kemiskinan-di-madura-turun-sri-mulyani-beri-rp-83-triliun/

Editor : Costa Rando Masihin

Terkini

Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 5 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 3 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 2 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in an hour
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | a few seconds ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 23 minutes ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 23 minutes ago
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | an hour ago
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | an hour ago
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta