Ini 5 Cara Menghemat Baterai iPhone Agar Lebih Awet

Oleh azaleaberlinesMonday, 27th February 2023 | 15:44 WIB
Ini 5 Cara Menghemat Baterai iPhone Agar Lebih Awet

PINUSI.COM - Mempunyai baterai iPhone yang awet dan tahan lama memang menjadi keinginan bagi banyak pengguna. Namun, karena berbagai kegiatan sehari-hari yang dilakukan menggunakan iPhone, seringkali baterai cepat habis. Oleh karena itu, kamu bisa simak cari dibawah ini!

  • Matikan fitur yang tidak diperlukan pada iPhone

Fitur seperti Bluetooth, Wi-Fi, dan GPS. Selain itu, mode hemat daya juga dapat diaktifkan untuk membatasi aktivitas yang mengonsumsi banyak daya, seperti notifikasi push, animasi, dan efek visual.

  • Menurunkan tingkat kecerahan layar

Tingkat kecerahan layar yang tinggi dapat mempercepat penggunaan baterai. Pengaturan kecerahan layar dapat diatur otomatis dengan mengaktifkan fitur "Brightness" pada "Settings".

BACA LAINNYA : Facebook dan Instagram Berbayar Bakal Tembus 12 Juta dan Menarik Influencer

Fitur ini memungkinkan iPhone untuk memperhatikan perintah suara, namun hal tersebut membutuhkan daya baterai yang cukup banyak. Pengguna dapat mematikan fitur ini pada "Settings".

  • Mengurangi waktu hidupnya layar pada iPhone

Dalam pengaturan, pengguna dapat mengatur waktu untuk mengunci layar atau mematikan layar secara otomatis ketika tidak digunakan dalam waktu yang lama.

  • Menghindari penggunaan aplikasi yang memakan banyak daya baterai

Beberapa aplikasi yang memakan banyak daya baterai antara lain game, video streaming, dan aplikasi yang menggunakan kamera atau mikrofon. Pengguna dapat memantau penggunaan daya baterai pada "Settings" dan menghapus aplikasi yang memakan banyak daya baterai jika diperlukan.

Dengan menerapkan cara-cara di atas, pengguna iPhone dapat menghemat daya baterai dan memperpanjang masa pakai baterai iPhone.

Hal ini tidak hanya bermanfaat bagi pengguna, namun juga membantu memperpanjang masa pakai baterai itu sendiri.

https://pinusi.com/pintect/pencipta-suara-untuk-logo-playstation-meninggal-dunia/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta