Klub Promosi Serie A Monza Berambisi Datangkan Edinson Cavani

Oleh adminnews2Friday, 8th July 2022 | 15:16 WIB
Klub Promosi Serie A Monza Berambisi Datangkan Edinson Cavani

PINUSI.COM- Klub promosi Serie A, Monza dikabarkan tertarik dengan mantan pemain Manchester United, Edinson Cavani. Direktur Monza, Adriano Galliani kabarnya sudah melakukan pembicaraan dengan eks pemain Napoli tersebut. Monza adalah klub milik, Silvio Bersluconi, mantan pemilik dari AC Milan.

Dikutip dari Football-Italia, Cavani saat ini berstatus sebagai pemain bebas transfer, setelah kontraknya di MU berakhir pada 30 Juni dan tidak diperpanjang. Pembicaraan Galiani dengan Cavani kabarnya sudah cukup intens.

Sebagai klub promosi, Monza sangat menunjukkan ambisinya di bursa transfer musim panas ini. Monza telah mendatangkan, Stefano Sensi, Andrea Ranocchia, Alessio Cragno, Matteo Pessina, Andrea Carboni dan Samuel Birindelli.

Cavani juga dikaitkan dengan kepindahan ke Salernitana. Presiden Salernitana, Danilo Iervolino bahkan mengklaim jika Cavani merupakan salah satu pemain yang diimpikan untuk ia kontrak.

Sementara itu, Cavani pernah merumput di Napoli pada 2010-2013. Ia kemudian hijrah ke Paris Saint-Germain pada 2-13-2020, dan bermain di MU selama dua musim.

Di MU ia mencetak 12 gol dari 41 penampilan. Selama bermain di MU, Cavani tidak memberikan satu pun trofi.

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta