5 Alasan untuk Tidak Berteman dengan Mantan

Oleh SuneniWednesday, 15th March 2023 | 18:47 WIB
5 Alasan untuk Tidak Berteman dengan Mantan

PINUSI.COM - Perlu ngga sih berteman dengan mantan? Menjalani hubungan setelah putus memang sangat meresahkan, semua yang dilalui terasa berbeda bukan? Maka dari itu, ada beberapa alasan yang memang seharusnya tidak berteman dengan mantan, simak yuk!

1. Kamu perlu waktu untuk pulih dan tidak ada yang tahu berapa lama. Pada waktu ini coba untuk mulai fokus dan sayang dengan diri sendiri yuk.

BACA LAINNYA: Burnout Saat Kerja? Cepat Atasi!

2. Berteman dengan mantan bisa mengganggu proses move on. Kamu akan terus membandingkan sisi baik mantan kamu dan orang baru. Apalagi jika proses move on hanya untuk terlihat bahagia, lebih tidak sehat untuk mental kamu.

3. Bisa buat patah hati kedua kali. Berteman dengan mantan tanpa ada perasaan rasanya sulit. Bisa saja perasaan muncul kembali dari salah satu pihak, jika perasaan tidak terbalas malah membuat patah hati kedua.

4. Tidak meringankan sedih karena perpisahan. Jika kamu hanya takut kehilangan sosok dia, berteman dengannya tidak akan meringankan rasa sedih kamu. Cara untuk menghadapi patah hati adalah merelakannya.

BACA LAINNYA: Manfaat Susu Kedelai untuk Kesehatan

5. Jika sudah berakhir memang seharusnya tidak perlu berteman bukan? Kembali seperti awal, tidak saling mengenal.

Jadi kamu tipe yang mana nih? Berteman atau memutuskan untuk tidak berteman? Apapun itu pilihannya, tidak ada yang salah, asalkan bisa bertanggung jawab dengan kondisi masing-masing pihak.

https://pinusi.com/pinhealth/agar-tubuh-tetap-sehat-ahli-nutrisi-sebut-yogurt-bisa-jadi-pengganti-ngemil/

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 7 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 3 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 3 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta