Mobil Rusak Parah! Pebulutangkis Syabda Perkasa Belawa Kecelakaan di Tol Pemalang, Diduga Sopir Ngantuk

Oleh indhlstnTuesday, 21st March 2023 | 11:58 WIB
Mobil Rusak Parah! Pebulutangkis Syabda Perkasa Belawa Kecelakaan di Tol Pemalang, Diduga Sopir Ngantuk

PINUSI.COM - Syabda Perkasa Belawa atlet bulu tangkis Indonesia meninggal dunia dalam kecelakaan maut di Tol Pemalang, Jawa Tengah, Senin, 20 Maret 2023. Dikabarkan ibu Syabda bernama Anik Sulistyowati juga meninggal dunia dalam insiden tersebut.

Menurut saksi, mobil yang ditumpangi Syabda melaju dari arah Barat ke Timur di lajur kiri dengan kecepatan di atas rata-rata, dan diduga supir mengantuk. Mobil Syabda pun menghantam mobil truk yang melaju di depannya bernopol AG 8711V.

BACA LAINNYA : Lantik Pejabat Baru di Kementerian Keuangan, Sri Mulyani Sampaikan Tiga Pesan Penting

Menurut keterangan mantan kekasih Syabda, Yuni Kartika di Twitter, Syabda Perkasa Belawa ingin berziarah ke Sragen karena neneknya meninggal dunia. Yuni Kartika juga menuliskan selamat jalan kepada mantan kekasihnya itu, dan mengatakan dirinya akan merindukan sosok Syabda.

BACA LAINNYA : Indonesia Berhasil Tangani Pandemi Covid-19, Jokowi: Bukan Kita yang Ngomong

Kini keadaan Camry, mobil yang ditumpangi Syabda dalam keadaan rusak parah. Bagian depan sebelah kiri yang tampak ancur lantaran diduga menjadi titik tabrakan dengan truk yang disundulnya dari belakang.

https://pinusi.com/pinnews/jokowi-yakin-masalah-besar-bangsa-bisa-cepat-selesai-jika-semua-pihak-bekerja-seperti-saat-tangani-pandemi-covid-19/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta