Pengamat Sebut Piala Dunia U-20 di Indonesia Batal dan FIFA Pilih Peru

Oleh Prasetio02Tuesday, 28th March 2023 | 12:25 WIB
Pengamat Sebut Piala Dunia U-20 di Indonesia Batal dan FIFA Pilih Peru

PINUSI.COM - Pengamat sepak bola Yesayas Oktavianus menyebut pagelaran Piala Dunia U-20 2023 yang di adakan di Indonesia dibatalkan, dan FIFA akan menunjuk Peru sebagai tuan rumah pengganti. Kabar tersebut disampaikan pada Senin (27/03/2023).

Piala Dunia U-20 yang di adakan di Indonesia masih simpang siur setelah FIFA membatalkan drawing yang seharusnya dilakukan di Bali, pada Jumat (31/03/2023).

Pembatalan drawing yang dilakukan FIFA karena Gubernur Bali I Wayan Koster menolak kedatangan Tim Nasional Israel. Akibat keputusan itu Indonesia dianggap tidak bisa memberikan jaminan keamanan kepada Israel sebagai peserta piala dunia.

BACA LAINNYA: Marc Marquez Dihukum Usai Tabrak Miguel Oliveira di MotoGP Portugal

"Minggu siang tadi, FIFA selaku pemilik sepak bola dunia telah menyurati pemerintah Indonesia dan menegaskan Piala Dunia U-20 di Indonesia dibatalkan," ucap Yesayas yang disampaikan lewat akun Youtube RAY Soccer TV, Minggu (26/03/2023).

https://www.youtube.com/watch?v=B8ckHmGkb-o
Youtube Ray Soccer TV

Tidak ada keterangan pasti mengenai kepastian informasi ini. Yesayas hanya mengakui mendapatkan kabar itu secara eksklusif.

Yesayas mengatakan kalo informasi yang ia dapatkan itu adalah informasi A1 yang didapat Ray Soccer TV pada Minggu sore. Hingga kini pemerintah belum menyampaikan secara resmi kepada masyarakat, namun informasi ini hampir pasti menjadi kebenaran nantinya.

BACA LAINNYA: Drawing Dibatalkan, PSSI: Kami Sedang Memikirkan Keselamatan Sepakbola Indonesia

Peru merupakan negara yang dikalahkan Indonesia dalam pencalonan tuan rumah Piala Dunia U-20 yang berlangsung 4 tahun lalu.

Selain Peru ada juga beberapa negara yang dikabarkan sudah siap menjadi pengganti Indonesia dalam menyelenggarakan Piala Dunia U-20 seperti Argentina dan Qatar.

https://pinusi.com/pinsport/fifa-menetapkan-format-terbaru-piala-dunia-2026-akan-ada-104-pertandingan-dalam-39-hari/

Editor: Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta