Jokowi Kunjungi Depok di Tengah Isu Kaesang Ikut Pilkada

Oleh AndikaFriday, 28th April 2023 | 09:00 WIB
Jokowi Kunjungi Depok di Tengah Isu Kaesang Ikut Pilkada

PINUSI.COM - Kunjungan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Depok, Jawa Barat, beberapa waktu lalu, diduga sebagai sinyal bagi putranya, Kaesang Pangarep, mengikuti kompetisi pilkada di kota itu.

Ketua DPC PDIP Kota Depok Hendrik Tangke Allo menduga, Jokowi mengisyaratkan sesuatu soal Kaesang Pangarep saat berkunjung ke Depok.

Kaesang menjadi identik dengan Kota Depok, karena mendapat dukungan publik untuk bertarung pada Pilkada Depok 2024.

BACA LAINNYA: Hindari Kesalahan Besar Saat Melakukan Public Speaking

Hendrick menduga kedatangan orang pertama di Indonesia itu pasti punya maksud tersendiri, dan tak semua orang bisa tahu. Namun, Hendrick menilai kedatangan Jokowi di Depok bukanlah suatu kebetulan.

Spanduk pro Kaesang sendiri sudah terpasang di Kota Depok, salah satunya di pertigaan Jalan Jembatan Panus dan Jalan Raya Siliwangi di Kecamatan Pancoran Mas. (*)

https://pinusi.com/pinnews/sektor-pariwisata-diminta-antisipasi-lonjakan-kasus-covid-19-di-negeri-jiran/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 6 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 3 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 2 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta