Segini Besaran Anggaran Negara untuk Melancarkan Arus Mudik Lebaran

Oleh findyamiraSaturday, 29th April 2023 | 20:00 WIB
Segini Besaran Anggaran Negara untuk Melancarkan Arus Mudik Lebaran

PINUSI.COM - Mudik menjadi salah satu tradisi masyarakat Indonesia saat Lebaran.

Menurut data Kementerian Perhubungan, potensi pergerakan nasional pada mudik tahun ini mencapai 45,8% penduduk atau 123,8 juta jiwa.

Anggaran negara memiliki peran besar mendukung arus mudik dan arus balik Lebaran 2023. Salah satunya digunakan untuk pembiayaan pembangunan infrastruktur.

BACA LAINNYA: Ramai Gerakan Dedolarisasi, Indonesia Masuk Barisan

Lembaga Manajemen Aset Negara (LMAN) merealisasikan dukungan tersebut melalui pendanaan pembebasan lahan.

Di antaranya untuk pendanaan lahan jalan tol sebesar Rp93,7 triliun, dan pendanaan lahan jalur kereta api Rp3 triliun.

Menteri Keuangan Sri Mulyani menjelaskan, tahun ini APBN telah menyalurkan anggaran sebesar Rp5,21 triliun melalui Public Service Obligation (PSO) angkutan kereta api kelas ekonomi, dan sebesar Rp2,39 triliun untuk PSO angkutan laut kelas ekonomi, agar harga tiket lebih terjangkau bagi masyarakat.

BACA LAINNYA: Ariel Noah Mudik Pakai Motor BMW Seharga Seratusan Juta

Dikhususkan untuk Idulfitri, APBN juga menyalurkan dana sebesar Rp9,43 miliar untuk PSO kereta api khusus Lebaran.

Sri Mulyani berharap subsidi dari PSO ini, para pemudik memiliki momen mudik yang berkesan dan lancar. (*)

https://pinusi.com/pinfinance/simak-tips-kelola-thr-yang-tepat-agar-tidak-sia-sia/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta