Anggaran Prioritas Pendidikan Sudah Terealisasi Rp119,1 Triliun

Oleh findyamiraTuesday, 2nd May 2023 | 17:00 WIB
Anggaran Prioritas Pendidikan Sudah Terealisasi Rp119,1 Triliun

PINUSI.COM - Menteri Keuangan Sri Mulyani mengungkapkan, dana APBN yang telah direalisasikan sebagai anggaran prioritas pendidikan, mencapai Rp119, 1 triliun, hingga akhir Maret 2023.

Memperingati Hari Pendidikan Nasional, Sri Mulyani mengatakan anggaran itu disalurkan melalui belanja kementerian dan lembaga sebesar Rp28,3 triliun.

Dana tersebut digunakan untuk menggaji pengajar, beasiswa Indonesia pintar, serta dana bantuan operasional sekolah (BOS).

BACA LAINNYA: Tips Bijak Atur Keuangan Agar Gen Z Tak Boros

Ada juga yang disalurkan melalui non kementerian dan lembaga, yakni sebesar Rp249, 4 miliar. Anggaran sebesar itu dialokasikan untuk 52,7 ribu peserta Kartu Prakerja.

Ada juga dana yang direalisasikan melalui belanja TKD atau transfer ke daerah sebesar Rp75,5 triliun, serta anggaran sebesar Rp15 triliun yang digunakan untuk Dana Abadi Pendidikan.

Sejak 2009, APBN telah mengalokasikan 20 persen dari total anggaran khusus pendidikan. Menurut Sri Mulyani, hal itu menunjukkan komitmen pemerintah untuk terus mendukung dan mencerdaskan kehidupan bangsa.

Pemerintah, kata Sri Mulyani, sadar cita-cita itu tidak akan tercapai tanpa didukung oleh pendidikan yang memadai.

Maka dari itu, Sri Mulyani mengajak berbagai pihak untuk bergerak bersama menyemarakkan kemerdekaan belajar. (*)

https://pinusi.com/pinfinance/segini-besaran-anggaran-negara-untuk-melancarkan-arus-mudik-lebaran/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 6 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 5 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 4 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 4 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 3 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 3 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 10:02 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta