Modus Terapi Indigo, Guru Mengaji Rudapaksa Belasan Bocah

Oleh Prasetio02Wednesday, 3rd May 2023 | 14:00 WIB
Modus Terapi Indigo, Guru Mengaji Rudapaksa Belasan Bocah

PINUSI.COM – Seorang guru ngaji di Gamping, Sleman, Yogyakarta, mencabuli belasan anak perempuan di bawah umur.

Pria berinisial K (50) sudah ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan.

Petrus Iwan Setyawan selaku pendamping para korban menjelaskan, kejadian tersebut terbongkar berkat pengakuan salah satu korban, yang menjelaskan alasannya enggan berangkat mengaji di rumah K.

BACA LAINNYA: ASN Dinas Pendidikan NTT Masuk Kantor 05.30 WITA

Kepada bibinya, korban mengaku tak mau lagi ke tempat mengaji, karena telah dirudapaksa oleh tersangka.

Keluarga korban lantas melaporkan K ke perangkat desa dan Polsek Gamping pada 12 Januari 2023. Laporan kemudian dilimpahkan ke Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Polresta Sleman.

Menurut Iwan, K diduga melakukan aksi bejatnya tersebut sejak 2016, ketika para korban masih berusia 11 tahun.

BACA LAINNYA: Hakim Ungkap AG Bersetubuh Lima Kali dengan Mario Dandy

Modusnya, tersangka seolah-olah mampu mendeteksi korban terindikasi sebagai anak indigo.

K melakukan aksinya pada siang hari, ketika istrinya bekerja. Saat situasi memungkinkan, K melancarkan aksinya, menggunakan terapi metode berhubungan badan. (*)

https://pinusi.com/pinnews/pelaku-penembakan-di-kantor-mui-tewas/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 5 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 3 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 2 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in an hour
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 22 minutes
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | a few seconds ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | a minute ago
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | 37 minutes ago
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | an hour ago
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta