5 Menu Rahasia Starbucks yang Jarang Diketahui Orang

Oleh sarahsalsabillaSaturday, 20th May 2023 | 13:00 WIB
5 Menu Rahasia Starbucks yang Jarang Diketahui Orang

PINUSI.COM - Para pencinta kopi mungkin sudah tidak asing lagi dengan nama Starbucks.

Tersebar di berbagai daerah di Indonesia, Starbucks berhasil menjadi gerai kopi yang memiliki banyak penggemar dari anak muda hingga orang tua.

Varian rasa kopi dan non kopi yang ditawarkan sangat menarik. Namun, di balik banyaknya pilihan yang ditawarkan di papan menu, ternyata pembeli juga bisa memesan menu rahasia Starbucks.

BACA LAINNYA: Ini Risiko Minum Air Dingin Saat Cuaca Panas

Menu rahasia Starbucks memang sudah hadir dan bisa dipesan sejak lama. Namun, dengan berkembangnya media sosial, salah satunya TikTok, menu ini menjadi semakin ramai dibagikan.

Para pengguna TikTok juga seringkali membagikan pengalaman mereka saat memesan menu-menu tersebut dan memberikan review.

Berikut ini beberapa menu rahasia Starbucks:

Double Chocolate Chip Frappuccino

Chocochip memang selalu cocok dengan minuman cokelat. Bahan dasar cokelat menjadi favorit jutaan orang, dan sangat nikmat diminum.

Ditambah, sensasi butiran chocochip, lembutnya whipped cream, dan bahan lainnya, begitu memanjakan mulut.

Red Velvet Frappuccino

Red velvet memang lebih dikenal sebagai kue berwarna merah dengan rasa manis. Tapi, minuman yang satu ini berbeda.

Starbucks menciptakan rasa red velvet dengan unik, yaitu menggunakan campuran sirup moka dan raspberry.

Razzle Dazzle Frappucino

Walaupun dikenal dengan kopinya yang berkualitas, bukan berarti para pengunjung Starbucks semuanya adalah penikmat kopi.

Jika kamu bukan pecinta kafein atau ingin mencicipi menu lain, maka Razzle Dazzle Frappuccino bisa jadi alternatif. Tampilannya yang manis ternyata semanis rasanya.

Raspberry Cheesecake Frappuccino

Starbucks tidak hanya menawarkan pembelinya untuk menikmati sensasi minum dan ngemil kue, tapi juga sekaligus dengan menu Raspberry Cheesecake Frappuccino.

Perpaduan jenius ini bahkan tidak membutuhkan banyak bahan dan menghasilkan rasa menarik dari kesederhanaan.

Ferreo Rocher Frappuccino menu rahasia starbucks

Nama minuman ini diambil dari cokelat Ferreo Rocher yang jadi bahan utamanya.

Menariknya, cokelat ini dibuat dari wafer, kenari, dan hazelnut. Nama cokelat ini sudah cukup besar, karena masih satu produksi dengan Tic Tac dan Nutella.

Biar rasa makin nendang, sirop moka dan bahan lainnya dipadukan, sehingga tercipta rasa luar biasa. (*)

https://pinusi.com/pinhealth/keramas-tak-harus-tiap-hari-tergantung-5-faktor-ini/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 6 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 5 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 4 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 4 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 4 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 3 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 10:02 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta