Tips Atur Bujet Tonton Konser Tanpa Terjerat Pinjol

Oleh findyamiraTuesday, 23rd May 2023 | 16:00 WIB
Tips Atur Bujet Tonton Konser Tanpa Terjerat Pinjol

PINUSI.COM - Indonesia kembali diramaikan oleh berbagai konser artis lokal maupun internasional, setelah dua tahun ditiadakan karena pandemi Covid-19.

Untuk menonton konser, kita harus membeli tiket yang harganya bisa dibilang tidaklah murah.

Kita harus menyiapkan bujet tersendiri dari jauh-jauh hari, agar bisa menyaksikan sang idola.

BACA LAINNYA: Tips Bijak Atur Keuangan Agar Gen Z Tak Boros

Hal itu penting dilakukan agar kita tidak tergoda menggunakan pinjaman online untuk menonton konser.

Berikut ini tips yang bisa kamu lakukan untuk menyiapkan dan mengatur bujet konser, yuk simak.

  • Membuat rencana anggaran atau budgeting

Membuat rencana anggaran penting dilakukan, sebagai gambaran berapa uang yang akan kamu keluarkan untuk nonton konser.

Hal ini juga sebagai acuan agar kamu tidak overbudget alias melakukan pengeluaran yang berlebihan.

  • Konsisten menabung

Konsisten menabung menjadi salah satu kunci keberhasilan kamu mengumpulkan bujet konser.

Kamu harus menabung hingga mencapai target yang sudah direncanakan, dan kurangi membeli barang yang tidak dibutuhkan.

  • Memisahkan tabungan konser dengan tabungan lain

Hal ini perlu dilakukan agar tabungan konser tidak bercampur dengan tabungan kamu yang lain, juga supaya lebih mudah mengaturnya, dan uang yang tersimpan tidak terpakai untuk kebutuhan lain.

Ketiga tips tadi bisa kamu lakukan untuk membantu kamu menyiapkan bujet konser, supaya tidak khawatir jika ada idola kamu yang tiba-tiba menggelar konser.

Yang paling utama, jangan gampang tergoda dengan pinjaman online yang memberikan tawaran menarik. (*)

https://pinusi.com/pinnews/sandiaga-uno-bilang-dampak-ekonomi-konser-coldplay-rp167-triliun/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta