Pesan Sri Mulyani kepada Gubernur BI Dua Periode

Oleh findyamiraWednesday, 24th May 2023 | 23:00 WIB
Pesan Sri Mulyani kepada Gubernur BI Dua Periode
Sri memberikan ucapan selamat kepada Perry Warjiyo atas terpilihnya kembali menjadi Gubernur Bank Indonesia. (Foto: Instagram/Srimulyani)

PINUSI.COM - Perry Warjiyo kembali terpilih menjadi Gubernur Bank Indonesia periode 2023-2028.

Perry Warjiyo dilantik dan mengucapkan sumpah jabatan pada Rabu (24/5/2023) hari ini, di Gedung Mahkamah Agung.

Acara pengucapan sumpah tersebut dihadiri oleh beberapa pejabat negara, salah satunya Menteri Keuangan Sri Mulyani.

BACA LAINNYA: Mana Lebih Untung Investasi atau Menabung? Simak Perbedaannya!

Sri memberikan ucapan selamat kepada Perry Warjiyo atas terpilihnya kembali menjadi Gubernur Bank Indonesia.

"Selamat Pak Perry Warjiyo atas kepercayaan dan mengemban amanah kembali sebagai Gubernur Bank Indonesia" kata Sri Mulyani dalam unggahan di Instagram pribadinya, Rabu (24/5/2023).

Melalui Instagram pribadinya, Sri Mulyani juga memberikan pesan kepada Perry Warjiyo untuk terus menjaga stabilitas harga, rupiah dan stabilitas sektor keuangan.

Serta, untuk terus berkoordinasi dengan kebijakan fiskal dan bersama dalam menjaga stabilitas sustainabilitas dan kredibilitas kebijakan ekonomi makro Indonesia.

Menteri Keuangan Indonesia itu juga berharap Perry bisa terus bekerja sama dengan pemerintah untuk mendorong pemulihan ekonomi, penciptaan kesempatan kerja, dan menjaga dari risiko turbulensi dunia. (*)

https://pinusi.com/pinfinance/sri-mulyani-beberkan-apbn-surplus-hingga-rp2347-triliun/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 6 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 4 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 2 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in an hour
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 43 minutes
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 21 minutes
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 20 minutes
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | 15 minutes ago
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | 31 minutes ago
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta