Jakarta dan Sekitarnya Diguyur Hujan Buatan. Bagaimana Cara Buatnya ?

Oleh JC_AldiMonday, 28th August 2023 | 11:58 WIB
Jakarta dan Sekitarnya Diguyur Hujan Buatan. Bagaimana Cara Buatnya ?

PINUSI.COM - Jakarta dan beberapa kawasan di sekitarnya seperti Bogor, Depok, dan Tanggerang diguyur hujan. Hujan turun sekitar pukul 18.30 WIB.  Badan Meterologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebut hujan tersebut merupakan hasil dari modifikasi cuaca.

Hujan turun dengan insensitas sedang hingga lebat. Hujan hasil modifikasi cuaca ini dimaksudkan untuk mengurangi polusi di jakarta.  Bagaimana hujan buatan dibuat ? berikut penjelasnnya.

Dilansir rimbakita.com, pembuatan hujan buatan dilakukan dengan  cara menaburkan bahan-bahan kimia tertentu.  Biasanya menggunakan zat glasiogenik, zat yang dapat menghasilkan es dengan cepat. Salah satu bahannya adalah Argentium Iodida atau perak iodide. 

BACA LAINNYA: Jokowi Ajak Artis Jajal LRT Rute Jati Mulya-Dukuh Atas

Selain Zat Glaciogenic, Zat Higroskopis juga digunakan dalam proses pembuatan hujan buatan.  Zat Higroskopis diantaranya adalah NaCL atau larutan garam. 

Dalam proses ini zat-zat tersebut di sebar di ketinggian  4000 sampai 7000 kaki dengan memperhitungkan beberapa faktor seperti arah angin  dan kecepatan angin.

BACA LAINNYA: Siap Gunakan LRT, Kota Bogor Hentikan Operasional Angkot

Zat urea juga turut serta dalam pembentukan awan hujan. Setelah beberapa jam zat glaciogenic dan Higroskopis ditaburkan di atmosfer. Zat urea pun ditaburkan sebara merata.

Zat-zat tersebut membantu membentuk awan sekaligus membantu awan-awan kecil berkelompok menjadi awan besar  dan berwarna abu-abu. Awan ini lah yang nantinya akan menurunkan hujan. (*)

https://pinusi.com/jokowi-resmikan-lrt-jabodebek-masyarakat-bisa-jajal-siang-ini/

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 7 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 4 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 3 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta