Ekonomi Indonesia Diprediksi Tumbuh Hingga 5,7 Persen pada 2024, Ini Modal Pendorongnya

Oleh findyamiraTuesday, 30th May 2023 | 20:00 WIB
Ekonomi Indonesia Diprediksi Tumbuh Hingga 5,7 Persen pada 2024, Ini Modal Pendorongnya

PINUSI.COM - Pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2024 diperkirakan tumbuh sebesar 5,3% hingga 5,7%.

Angka tersebut dinilai cukup realistis, lantaran Menteri Keuangan Sri Mulyani menilai Indonesia memiliki modal sebagai pendorong pertumbuhan ekonomi.

Detik.com melansir, modal pendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia di antaranya adalah hilirisasi yang terus ditekankan oleh pemerintah.

BACA LAINNYA: Bank Indonesia Perluas Koneksi, Tak Lama Lagi QRIS Bisa Dipakai di Singapura

Misalnya, investasi yang diharapkan bisa meningkatkan sektor-sektor yang berbasis hilirisasi mineral dan produk-produk pertanian.

Sri Mulyani juga menyebut pembangunan smelter yang terus meningkat, mendorong belanja modal korporasi pada sektor-sektor yang bersangkutan.

Serta, produk-produk hilirisasi lanjutan yang terus diperkuat Indonesia, bakal menopang daya saing produk ekspor Indonesia.

BACA LAINNYA: Gelar High Level Policy Dialogue 2023, Indonesia Tingkatkan Kerja Sama dengan Australia

Tidak hanya pertumbuhan ekonomi yang meningkat, konsumsi masyarakat Indonesia juga diperkirakan akan meningkat tahun depan.

Peningkatan itu sejalan dengan inflasi yang diperkirakan akan menurun. (*)

https://pinusi.com/pinfinance/pemerintah-ingin-indonesia-jadi-pelaku-utama-ekonomi-syariah-dan-pusat-halal-dunia/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 6 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 4 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 3 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 2 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in an hour
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in an hour
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in an hour
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 18 minutes
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 3 minutes
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta