Sri Mulyani Prediksi Dunia Bakal Resesi Bareng Tahun Ini

Oleh findyamiraTuesday, 13th June 2023 | 09:00 WIB
Sri Mulyani Prediksi Dunia Bakal Resesi Bareng Tahun Ini

PINUSI.COM - Menteri Keuangan Sri Mulyani memprediksi dunia bakal mengalami resesi secara bersamaan pada tahun ini.

Resesi tersebut dipicu oleh tingginya inflasi akibat harga pangan dan energi yang naik di beberapa negara, khususnya Eropa dan Amerika Serikat (AS).

Inflasi yang tinggi membuat bank sentral di negara-negara maju meningkatkan suku bunga dan memperketat likuiditas.

BACA LAINNYA: Kementerian Keuangan Blokir Ratusan Perusahaan Pakai Sistem ABS

Hal itu diungkapkan oleh Sri Mulyani dalam Konferensi Pers APBN KITA Agustus, Senin (12/6/2023).

Kebijakan meningkatkan suku bunga tersebut akan berdampak bagi pertumbuhan ekonomi dunia. Bahkan, negara berkembang juga akan terkena dampaknya.

CNBC Indonesia melansir, suku bunga acuan di Inggris saat ini tercatat sebesar 2,25%, atau naik 200 basis points (bps). Sedangkan uku bunga acuan di AS sudah mencapai 3,25% setelah naik 300 bps.

Namun, diperkirakan AS akan kembali meningkatkan suku bunga hingga 75 bps, dan Eropa hingga 125 bps.

Sri Mulyani menilai kenaikan tersebut terbilang ekstrem, lantaran selama ini policy rate Eropa sangat rendah.

Pada kuartal II 2022 lalu, dirinya mengamati pertumbuhan ekonomi Cina, AS, Jerman, serta Inggris telah mengalami koreksi. Kondisi tersebut ada kemungkinan akan berlanjut pada kuartal III hingga akhir tahun.

Maka dari itu, prediksi pertumbuhan ekonomi tahun ini dan tahun depan sudah mulai terlihat, begitu juga dengan resesi. (*)

https://pinusi.com/pinfinance/berkembang-pesat-ini-tiga-produk-ekonomi-dan-keuangan-digital-indonesia/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 7 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 6 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 5 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 3 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 3 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta