Bakal Capres Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan Berjumpa di Sela-sela Menunaikan Ibadah Haji

Oleh norman66Tuesday, 27th June 2023 | 09:48 WIB
Bakal Capres Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan Berjumpa di Sela-sela Menunaikan Ibadah Haji

PINUSI.COM - Apa jadinya jika bakal calon presiden (capres) Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan bertemu?

Ternyata kedua bakal capres tersebut bertemu di sela-sela menunaikan ibadah haji 1444 H di Arab Saudi pada Senin (26/6/2023).

Dalam foto yang beredar tampak keluarga besar Anies dan Ganjar saling berfoto bersama.

BACA LAINNYA: Presiden Jokowi Terbang ke Aceh Luncurkan Program Penyelesaian Non-yudisial HAM Berat

Selain Anies dan Ganjar, terlihat istri Ganjar, Siti Atiqoh dan Istri Anies, Ferry Farhati bersama anak-anaknya ikut berfoto bersama.

Terlihat pula Menteri Bappenas Suharso Monoarfa dalam foto itu. Baik Anies, Ganjar dan Suharso terlihat mengenakan baju ihram berwarna putih.

Juru bicara PKS Kholid seperti dilansir CNNIndonesia, Selasa (27/6/2023) membenarkan pertemuan Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan itu.

BACA LAINNYA: Buntut Temuan Pungli Rp4 Miliar, Puluhan Pegawai Rumah Tahanan KPK Dicopot

Dia menjelaskan, keduanya bertemu ketika momen makan siang. Sayangnya, Kholid tidak mengungkapkan topik pembicaraan yang terjadi antara Ganjar dan Anies ketika bertemu. Yang pasti mereka berjumpa di Mina Hospitality Palace.(*)

https://pinusi.com/pinfoodtravel/meriahkan-hut-jakarta-dengan-5-rekomendasi-kuliner-khas-jakarta-ini/

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta