Menebak Calon Wakil Presiden Prabowo Subianto, Nama Gibran Semakin Menguat

Oleh SuneniFriday, 20th October 2023 | 19:54 WIB
Menebak Calon Wakil Presiden Prabowo Subianto,  Nama Gibran Semakin Menguat
Calon wakil presiden Prabowo Subianto masih misterius Siapakah yang akan mendampingi Prabowo dalam Pilpres 2024 ( Foto Instagram/prabowosubianto )

PINUSI.COM - Bursa Calon Wakil Presiden (Cawapres) Prabowo Subianto semakin panas dan tidak tertebak. Banyak nama besar yang digadang-gadang akan mendampingi Prabowo Subianto di Pilpres 2024 mendatang, Seperti nama Gibran sampai Menteri BUMN Erick  Thohir.


Namun hingga hari ini Prabowo Subianto belum menuntukan siapa pasangan  Ia di Pilpres 2024. Dirangkum dari sosial media banyak foto-foto bertebaran tentang  spanduk  yang terpampang wajah Prabowo dan Erick Thohir. Bukti ini menjadi alasan kuat jika Prabowo akan didampingi oleh Erick Thohir 2024 mendatang.




(Foto: Twitter.com/@DoankWarto)


Belum reda spekulasi Erick Thohir yang akan menjadi pasangan Prabowo. Hari ini  dikabarkan jika Gibran  bertolak ke Jakarta menjelang Rakernas Golkar.  Hal ini menimbulkan spekulasi jika Gibran lah yang akan mendampingi Prabowo. 


Gibran menjadi nama paling kuat  menjadi Cawapres Prabowo setelah  Sekjen Gerindra, Ahmad Muzani memberikan bocoran lewat pantun dihadapan para wartawan


“Saya cuma mau memberi isyarat, kisi-kisi calonnya pak Prabowo hanya dengan dua Pantun” ucap Ahmad Muzani


“Indonesia negeri yang kaya, penduduknya berjuta-juta. Kita ingin Indonesia Jaya, Prabowo dan anak muda jawabannya”


“ Beli pisang sambil sepedaan, pulangnya mampir distasiun balapan. Cawapres Prabowo segera diumumkan, dia sosok berpengalaman di pemerintahan” Tutup Ahmad Muzani.


Kata “ Anak muda” dispekulasikan banyak orang mengarah kepada Gibran Rakabuming.  Kata stasiun balapan yang identik dengan kota Solo menjadi bumbu tersendiri yang semakin mengarah  kepada nama Gibran untuk menjadi cawapres Prabowo. 


Sampai tulisan ini dibuat nama Cawapres Prabowo masih menjadi misteri, menurut Pinusian siapa  yang paling cocok menjadi pendamping Prabowo ? (*)

Terkini

Penelitian: Pria Lebih Rentan Sakit Dibanding Perempuan, Ini Alasannya
Penelitian: Pria Lebih Rentan Sakit Dibanding Perempuan, Ini Alasannya
PinRec | in 6 hours
Xiaomi Note 14 Akan Rilis Di Indonesia, Ini Spesifikasinya
Xiaomi Note 14 Akan Rilis Di Indonesia, Ini Spesifikasinya
PinTect | in 6 hours
Bandai Namco Rilis Naruto: Ultimate Ninja Storm di Android dan iOS, Ini Linknya
Bandai Namco Rilis Naruto: Ultimate Ninja Storm di Android dan iOS, Ini Linknya
PinTect | in 6 hours
Rusuh Saat Persib kontra Persija, Erick Thohir : Usut Tuntas !
Rusuh Saat Persib kontra Persija, Erick Thohir : Usut Tuntas !
PinSport | in 2 hours
Usai Tragedi Karawang, PT Kereta Api Indonesia Beri Peringatan Keras: Jauhi Jalur Rel untuk Keselamatan
Usai Tragedi Karawang, PT Kereta Api Indonesia Beri Peringatan Keras: Jauhi Jalur Rel untuk Keselamatan
PinNews | in an hour
Ini Fakta  Kecelakaan Kereta Api Di Karawang yang Tewaskan 4 Orang
Ini Fakta Kecelakaan Kereta Api Di Karawang yang Tewaskan 4 Orang
PinNews | in 38 minutes
Erling Haaland Sindir Mikel Arteta Usai Laga Panas Manchester City vs Arsenal
Erling Haaland Sindir Mikel Arteta Usai Laga Panas Manchester City vs Arsenal
PinSport | 2 hours ago
Viral Pemilik Mobil di Makassar Buat Garasi di Badan Jalan, Bikin Macet dan Ganggu Pengguna Lain
Viral Pemilik Mobil di Makassar Buat Garasi di Badan Jalan, Bikin Macet dan Ganggu Pengguna Lain
PinNews | 3 hours ago
Review Manga Jujutsu Kaisen Chapter 270 : Geto Suguru Hidup Kembali !
Review Manga Jujutsu Kaisen Chapter 270 : Geto Suguru Hidup Kembali !
PinTertainment | 3 hours ago
Sidang Kasus Kematian Anak Tamara Tyasmara: Yudha Arfandi Dituntut Hukuman Mati
Sidang Kasus Kematian Anak Tamara Tyasmara: Yudha Arfandi Dituntut Hukuman Mati
PinTertainment | 3 hours ago