Sri Mulyani: Bukan karena Situasi Politik, Suhu Indonesia Kedua Terpanas di Dunia

Oleh farizWednesday, 31st January 2024 | 15:00 WIB
Sri Mulyani: Bukan karena Situasi Politik, Suhu Indonesia Kedua Terpanas di Dunia
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati bercanda tentang keadaan politik Indonesia, sambil berbicara tentang suhu negara yang sangat panas. Foto: Kementrian Keuangan

PINUSI.COM - Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati bercanda tentang keadaan politik Indonesia, sambil berbicara tentang suhu negara yang sangat panas.

Lelucon itu dilontarkan sebelum debat kelima calon presiden atau terakhir.

Sri Mulyani menjelaskan, dunia sedang menghadapi tantangan yang sangat besar, salah satunya adalah pemanasan global, suhu dunia meningkat. Hal ini juga terjadi di Indonesia.

Sri Mulyani mengatakan, suhu rata-rata dunia meningkat rata-rata 0,6 derajat Celcius sejak 1991.

"Dunia menghadapi tantangan besar, yaitu perubahan iklim."

"Di 2023 rata-rata suhu dunia meningkat 0,6 derajat celcius dibandingkan 1991," katanya di IIF's Anniversary Dialogue, Jakarta, Senin (29/1/2024).

Ia mengatakan, Indonesia menjadi negara terpanas kedua dengan suhu maksimal 27,2 derajat Celcius.

Sri Mulyani kemudian bercanda bahwa hal itu tidak menggambarkan situasi politik. Katanya, Indonesia memang salah satu hotspotnya.

“Bukan karena situasi politik, panas banget, terpanas kedua tahun 2016 27,3 derajat Celcius,” ungkapnya.

Debat kelima calon presiden 2024 akan digelar pada Minggu (4/2/2024).

Tema debat adalah kesejahteraan sosial, kebudayaan, pendidikan, teknologi informasi, kesehatan, ketenagakerjaan, sumber daya manusia (SDM), dan inklusi.(*)

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 6 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 3 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 2 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta