Pihak Sekolah Ungkap Putra Tamara Tyasmara Belum Percaya Diri di Kolam Renang

Oleh NoerAlam123Friday, 23rd February 2024 | 09:15 WIB
Pihak Sekolah Ungkap Putra Tamara Tyasmara Belum Percaya Diri di Kolam Renang
Ketua Yayasan & Parents Relation Janitra Bina Manusa School Wani Siregar mengungkap fakta baru, saat menjalani pemeriksaan terkait kasus kematian putra Tamara Tyasmara, Dante (6). Foto: PINUSI.COM/Noer Alam.

PINUSI.COM - Ketua Yayasan & Parents Relation Janitra Bina Manusa School Wani Siregar mengungkap fakta baru, saat menjalani pemeriksaan terkait kasus kematian putra Tamara Tyasmara, Dante (6).

Menurut Wani Siregar, Dante belum memiliki kepercayaan diri tinggi ketika berenang.

Hal ini diketahui ketika Dante melakukan olahraga air itu di sekolah.

"Sama kayak kemarin, ya kami sih sebaiknya kalau itu tentang Dante, bahwa dia belum percaya diri (untuk berenang)," ujar Wani di Polda Metro Jaya, Rabu (21/2/2024).

Wani tidak menjelaskan secara mendalam terkait pemeriksaannya di Polda Metro, soal wafatnya sang murid, Dante.

Ia hanya bisa mengungkapkan sikap Dante saat melakukan olahraga berenang di sekolah.

"Saya hanya menjelaskan tentang Dante aja di sekolah, dia belum percaya diri di kolam renang."

"Dante itu belum percaya diri di kolam renang," ungkap Wani. 

Sikap tidak percaya diri Dante diketahui ketika awal melakukan aktivitas renang di sekolah bersama guru pembimbing.

Namun, Dante tetap tidak menunjukkan progresnya dalam berenang.

"Semua proses, dari awal kita ajarin juga.

Dari awal (tidak percaya diri) tapi berproses," terangnya. (*)

Terkini

Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
PinHealth | in 6 hours
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
PinFinance | in 6 hours
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta